Anak Muda Indonesia yang Masuk Daftar Forbes 30 Under 30 Asia, Ada Maudy Ayunda hingga Jerome Polin

Penulis: saradita oktaviani
Editor: Febri Ady Prasetyo
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Berikut daftar anak muda Indonesia yang masuk dalam daftar Forbes 30 Under 30 Asia 2021

TRIBUNNEWSWIKI.COM – Majalah Forbes telah merilis daftar 30 Under 30 Asia untuk tahun 2021.

Dalam daftar tersebut, Forbes telah melakukan kurasi yang menghasilkan 300 pengusaha, pemimpin, hingga para pembuat terobosan yang berusia di bawah 30 tahun.

Forbes menilai anak muda yang masuk dalam daftar berhasil beradaptasi dengan pandemi covid-19.

Selain itu mereka juga dinilah terlah berhasil mengembangkan bisnis di tengah pandemi.

Daftar 30 Under 30 Asia mencakup seluruh kawasan Asia-Pasifik termasuk Australia,Selandia Baru dan wilayah Oseania lainnya, tetapi tidak termasuk Timur Tengah.

 

 

Semua orang yang tinggal di wilayah tersebut dan yang bisnis dan dampaknya terutama di negara-negara ini memenuhi syarat, terlepas dari negara asal atau kewarganegaraan mereka.

Baca: Tiga Kartini Muda Indonesia Masuk dalam Forbes 30 Under 30 Kawasan Asia Bidang Retail & Commerce

Pada tahun ini, terdapat 11 kategori dari daftar anak muda yang masuk dalam penghargaan tersebut.

Rinican kategori tersebut adalah The Arts, Entertainment and Sports, Finance and Capital Venture, Media, Marketing and Advertising, Retail and E-Commerce, Enterprise Technology, Industry, Manufacturing and Energy, Healthcare and Science, Social Impact, serta Consumer Technology.

Ada beberapa anak muda Indonesia yang masuk daftar 30 Under 30 Asia.

Satu di antaranya ialah Maudy Ayunda, Jerome Polin, hingga Nashin Mahtani.

Berikut daftar anak muda Indonesia yang masuk dalam daftar Forbes 30 Under 30 Asia 2021:

Maudy Ayunda (Instagram/maudyayunda)

Baca: FORBES: 50 Dokter, Ilmuwan, Pengusaha Kesehatan Mendadak Jadi Triliuner karena Pandemi Covid-19

Entertainment and Sports:

- Maudy Ayunda (28) penyanyi

- Lalu Muhammad Zohri (20) pelari

Big Money Startup:

- Chinmay Chauhan (29) Cofounder Bukawarung

Media, Marketing & Advertising:

- Jehian Panangian Sijabat (24) dan Jerome Polin Sijabat (22) Cofounders, Q&A Group

Baca: 4 Pengusaha Indonesia Masuk Daftar 500 Orang Terkaya di Dunia Versi Forbes, Ada yang Peringkat Ke-80

Halaman
12


Penulis: saradita oktaviani
Editor: Febri Ady Prasetyo
BERITA TERKAIT

Berita Populer