Jangan Langsung Dibuang, Gunakan Ampas Teh untuk 5 Kebutuhan Rumah Ini

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

5 Kegunaan Ampas Teh untuk Kebutuhan Rumah

TRIBUNNEWSWIKI.COM - Kegiatan menikmati minum teh setiap pagi hari mungkin jadi kebiasaan banyak orang di Indonesia.

Sayangnya, banyak yang tidak tahu jika kebiasaan itu memiliki manfaat lebih untuk kehidupan sehari-hari.

Yang dimaksud adalah manfaat dari sisa ampas teh yang tiap hari diseduh. Siapa yang sangka jika bisa digunakaan untuk berbagai hal?

Sebaiknya, jangan buru-buru buang kantong dan sisa ampas teh kalian mulai sekarang!

Tak percaya? Berikut 5 hal yang dapat Anda lakukan dengan teh celup bekas kalian tersebut lho.

1. Menghilangkan noda toilet

Untuk menghapus noda jelek dari bagian bawah toilet, lempar beberapa kantong teh ke toilet dan kantong tersebut selama beberapa menit, setelah itu Anda bisa membilas dengan air.

Dijamin noda-noda tersebut akan ikut larut dalam air bilasan tersebut.

2. Menyegarkan karpet

Karpet di rumah mungkin ada noda bekas hewan peliharaan, pipis anak atau mungkin lembab akibat terkena hujan.

Karena noda yang begitu banyak tadi membuat aroma karpet kurang sedap.

Ke Halaman 2 ==> 



Berita Populer