TRIBUNNEWSWIKI.COM - Pemain sepak bola Juventus, Cristiano Ronaldo diselidiki polisi Italia setelah diduga melanggar aturan pembatasan perjalanan dalam upaya memutus penyebaran Covid-19 di negara tersebut.
Mantan pemain Manchester United itu disebut telah melakukan perjalanan ke wilayah Piedmont dan Valle d'Aosta selama pembatasan.
Dikutip TribunTravel dari laman UNILAD, Jumat (29/1/2021), sebuah video memperlihatkan Cristiano Ronaldo dan kekasihnya, Georgina Rodriguez sedang berada di atas kereta salju di sebuah resor ski.
Namun, setelah mendapat beragam reaksi dan komentar warganet, rekaman video tersebut dihapus. Baca selengkapnya >>>
Baca juga: Eiger Akhirnya Beri Penjelasan Terkait Surat Keberatannya Kepada YouTuber yang Mengulas Produknya
Baca juga: Viral di Medsos, Pemandangan Menyeramkan di Tempat Sampah Terekam Kamera Google Maps