Sirkuit Mandalika Fix Jadi Venue MotoGP 2021? Ini 4 Fakta Menarik Lainnya

AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Sirkuit Mandalika Jadi Calon Tunggal? Ini 4 Fakta Menarik MotoGP 2021

TRIBUNNEWSWIKI.COM - Kalender MotoGP 2021 terkini diumumkan FIM dan Dorna Sports, Jumat (22/1/2021) silam.

Setidaknya ada 4 fakta menarik dari kalender baru MotoGP 2021. Yang cukup jadi sorotan, MotoGP Indonesia jadi calon tunggal di daftar reserve venue MotoGP.

Dikabarkan, penjadwalan sirkuit Losail yang diplot menggelar 2 putaran MotoGP musim ini.

Jadi ronde pertama dan kedua dilangsungkan di sirkuit yang sama yaitu Losail Qatar.

Kemudian, sirkuit internasional Portimao (Portugal) ditunjuk jadi host MotoGP ronde 3.

Sebelumnya, sirkuit internasional Portimao (Portugal) menjadi ronde pamungkas MotoGP musim lalu.

Sementara itu, sirkuit internasional Portimao musim ini semula masuk daftar cadangan host MotoGP 2021 alias reserve venue.

Sirkuit internasional Portimao (Portugal) bersama Igora Drive Circuit (Rusia) dan Mandalika (Indonesia) masuk daftar cadangan host MotoGP 2021.

Penunjukkan sirkuit internasional Portimao (Portugal) masuk kalender MotoGP 2021 terkini.

Serta sirkuit Losail diplot mengadakan 2 ronde MotoGP musim ini.

Ke Halaman 2 ==> 



BERITA TERKAIT

Berita Populer