Cobalah Makan Labu Siam Rebus Tiap Hari, Rasakan 10 Manfaat Kesehatan Ini

Penulis: Andra Kusuma
Editor: Archieva Prisyta
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Labu Siam

TRIBUNNEWSWIKI.COM - Labu siam, atau yang biasa disebut jepan oleh masyarakat Solo dan sekitarnya adalah sayur yang sangat mudah ditemukan.

Banyak orang menyukai labu siam saat dijadikan tumisan, sayur lodeh, sampai lalapan.

Labu siam memiliki tekstur daging buah yang berwarna putih, renyah, dan memiliki banyak kandungan air.

Apalagi jenis labu-labuan ini bisa ditemukan dengan mudah dan murah.

Tapi siapa sangka, labu siam rebus ternyata bisa dijadikan obat berbagai penyakit, lho!

Dilansir dari rndhealthtips.com, simak 10 manfaat labu siam rebus berikut ini.

1. Membantu tubuh mendapatkan lebih banyak energi

Labu siam memiliki kandungan mangan sebanyak 9%, cukup tinggi untuk memenuhi kebutuhan energi dalam tubuh.

Anda bisa memulai hari dengan makan omelet labu siam, atau labu siam yang direbus saja.

Ke Halaman 2 ==>



Penulis: Andra Kusuma
Editor: Archieva Prisyta

Berita Populer