FILM - I Met a Girl (2020)

Editor: Ekarista Rahmawati Putri
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

I Met a Girl


Daftar Isi


  • Informasi Awal


TRIBUNNEWSWIKI.COM - I Met a Girl merupakan film drama romantis yang disutradarai  Luke Eve dan naskahnya ditulis oleh Glen Dolman.

Menceritakan tentang kisah seorang musisi yang menderita skizofrenia.

Ia melewati beberapa negara untuk mencari kekasih yang ada di memorinya.

Namun apakah gadis tersebut nyata atau hanya ada di khayalannya?

I Met a Girl merupakan film Australia yang rilis pada  11 September 2020.

Film ini dibintangi  Brenton Thwaites, Lily Sullivan, dan Joel Jackson.

SItus IMDb memberi rating 6 dari skala 10. (1)

Baca: FILM - A Nice Girl Like You (2020)

  • Sinopsis


I Met a Girl bercerita tentang Devon (Brenton Thwaites) seorang musisi yang bercita-cita tinggi, dan berjuang dengan skizofrenia.

Suatu hari setelah usaha percobaan bunuh dirinya, Devon jatuh cinta pada seorang wanita misterius bernama Lucy (Lily Sullivan).

Lucy merupakan wanita menawan yang sempurna dan mungkin hanya ada di khayalannya.

Ketika Lucy tiba-tiba menghilang, Devon pergi dalam perjalanan lintas negara untuk menemukannya.

Hal ini memaksa saudara lelakinya, Nick harus kembali menyelamatkannya.

Akankah Devon menemukan kekasihnya yang hilang?

Lalu apakah Lucy nyata atau hanya ada dalam khayalan Devon?

Baca: FILM - After We Collided (2020)

Pemain

  • Brenton Thwaites sebagai Devon
  • Lily Sullivan sebagai Lucy
  • Joel Jackson sebagai Nick
  • Anita Hegh sebagai Patricia
  • Zahra Newman sebagai Olivia
  • Anni Finsterer sebagai Miss Needles
  • Liam Graham sebagai Fergus
  • Peter Rowsthorn sebagai Mr. Rocket
  • Amy Mathews sebagai Senior Constable Harrison
  • Saskia Williscroft sebagai Basketball Girl
  • Dan Paris sebagai Male Host
  • Inez Currõ sebagai Basketball Girl
  • Rina Mousavi sebagai Bridesmaid (as Ferinaz Mousavi)
  • Glen Dolman sebagai Coach
  • Anya Kenner sebagai Anya the Busker
  • Angela Mahlatjie sebagai Waitress
  •  María Albiñana sebagai Matilda
  • David Woods David Woods sebagai Soul
  • Lucy Kate Westbrook sebagai Kate
  • Dailin Gabrielle sebagai Weather Woman
  • Paul David-Goddard sebagai Ticket Sales Guy
  • Oliver Wenn sebagai Sid
  • Ken Welsh sebagai Reg
  • Michael McCall sebagai Man on Train
  • Kylie Bracknell sebagai Amiya
  • Margaret Mills sebagai Helen (3)

Baca: FILM – Enola Holmes (2020)

  • Trailer dan Poster


Berikut Trailer film I Met a Girl:

Berikut poster film I Met a Girl:

Poster I Met a Girl (filmaffinity.com)




Sumber :


1. www.imdb.com/title/tt9731360/?ref_=ttfc_fc_tt
2. www.screenaustralia.gov.au/the-screen-guide/t/i-met-a-girl-2019/37364/
3. www.imdb.com/title/tt9731360/fullcredits?ref_=tt_cl_sm#cast


Editor: Ekarista Rahmawati Putri
BERITA TERKAIT

Berita Populer