Universitas Bhayangkara Jakarta Raya (Ubhara Jaya)

Penulis: Amy Happy Setyawan
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Universitas Bhayangkara Jakarta Raya (Ubhara Jaya)


Daftar Isi


  • Informasi


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Universitas Bhayangkara Jakarta Raya atau yang disingkat Ubhara Jaya merupakan perguruan tinggi swasta di bawah naungan Yayasan Brata Bhakti.

Kampus Ubhara Jaya terletak di Jalan Harsono RM No.67 Ragunan Pasar Minggu, Jakarta Selatan dan di Jalan Raya Perjuangan Bekasi Utara, Kota Bekasi, Jawa Barat.

Ubhara Jaya berada dibawah pembinaan Yayasan Brata Bhakti sebagai badan penyelenggaranya, berkewajiban mewujudkan tujuan pendidikan nasional dengan visi dan misi nya bagi mendukung keberhasilan tugas Kepolisian Negara Republik Indonesia khususnya dan pengembangan kualitas hidup bermasyarakat berbangsa dan benegara pada umumnya. (1)

Saat ini, Ubhara Jaya telah mengelola enam fakultas, yakni:

  • Fakultas Hukum
  • Fakultas Teknik
  • Fakultas Ilmu Komunikasi
  • Fakultas Psikologi
  • Fakultas Ilmu Pendidikan

Baca: Universitas Pakuan

  • Visi Misi


Visi

  • Visi Ubhara Jaya adalah terwujudnya Universitas Bhayangkara Jakarta Raya sebagai universitas unggulan di tingkat nasional yang berwawasan kebangsaan dan berbasis sekuriti guna menghasilkan sumber daya manusia yang mampu bersaing dan berperilaku baik.

Misi

  • Menghasilkan lulusan yang berkualitas dalam peningkatan mutu sumber daya manusia.
  • Melakukan proses pembelajaran sesuai dengan kurikulum perguruan tinggi yang adaptif terhadap perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni.
  • Melakukan penelitian dalam rangka pengembangan ilmu dan teknologi, baik pada bidang keilmuan dasar maupun aplikatif.
  • Melakukan pengabdian kepada masyarakat melalui penerapan ilmu pengetahuan dna teknologi untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat.
  • Berkontribusi aktif dan bekerja sama dalam kegiatan ilmiah khususnya yang menyangkut tugas kepolisian, mengenai masalah sosial dan penanganannya dalam rangka upaya mewujudkan ketertiban, keamanan, keadilan, dan kesejahteraan masyarakat. (1)

Baca: Universitas Jenderal Achmad Yani (UNJANI)

  • Akademik


Fakultas Hukum

  • Ilmu Hukum

Fakultas Ilmu Komunikasi

  • Ilmu Komunikasi

Fakultas Psikologi

  • Psikologi

Fakultas Teknik

  • Teknik Lingkungan
  • Teknik Informatika
  • Teknik Industri
  • Teknik Kimia
  • Teknik Pertambangan

Fakultas Ekonomi dan Bisnis

  • Manajemen
  • Akuntansi (2)

Fakultas Ilmu Pendidikan

  • Pendidikan Guru Sekolah Dasar
  • Pendidikan Kepelatihan Olahraga (3)

(Tribunnewswiki.com/Ami)



Nama Universitas Bhayangkara Jakarta Raya (Ubhara Jaya)


Lokasi Jl. Harsono RM No.67 Ragunan Pasar Minggu, Jakarta Selatan, DKI Jakarta 12140


Jl. Raya Perjuangan Bekasi Utara, Kota Bekasi, Jawa Barat


Telepon +62 21 88955882


Email info@ubharajaya.ac.id


Fax +62 21 88955871


Website ubharajaya.ac.id


Sumber :


1. ubharajaya.ac.id
2. campus.quipper.com
3. ubharajaya.ac.id


Penulis: Amy Happy Setyawan
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
BERITA TERKAIT

Berita Populer