Berikut chord kunci gitar termudah dan link download lagu Pejantan Tambun oleh Endank Soekamti.
Endank Soekamti adalah grup musik rock Indonesia yang berasal dari Yogyakarta.
Nama "Soekamti" diambil dari nama seorang guru Erix saat menuntut ilmu di Sekolah Menengah Musik (SMM) Yogyakarta.
Makna dari nama Soekamti diuraikan sebagai berikut Soe artinya "indah", kam artinya "datang", ti itu karena perempuan.
Jadi arti Soekamti adalah "kehadiran yang membawa kebaikan atau keindahan".
Sementara Endank tidak memiliki makna khusus, hanya sekadar untuk mempercantik nama saja.
Saat ini, Endank Soekamti beranggotakan tiga orang, yaitu Erix Soekamti selaku vokalis merangkap bassis, Dory Soekamti selaku gitaris dan ko-vokalis, serta Tony Soekamti selaku drummer.
Endank Soekamti merilis album Pejantan Tambun pada 2005 lalu.
Berikut chord gitar lengkap beserta lirik lagu Pejantan Tambun, dilansir laman tabs.ultimate-guitar.com.
G5 C5 G5 C5 G5 C5 D5 C5 B5
G5 C5 G5 C5 G5 C5 D5 C5 B5 D5 C5 B5 D5 C5 B5
G5 C5 A5 D5
Membesar perut indahku tak merubah gaya hidupku
G5 C5 A5 D5
Tak perduli kata mereka olahraga takkan berguna
G5 C5 A5 D5
Karena aku suka seperti ini bebas minum tak terkendali
G5 C5 A5 D5
Aku suka seperti ini bebas makan sesuka hati
G5 C5 G5 C5 G5 C5 D5 C5 B5
G5 C5 G5 C5 G5 C5 D5 C5 B5 D5 C5 B5 D5 C5 B5
G5 C5 A5 D5
Perut gendut tiada masalah tetap pede sudah biasa
G5 C5 A5 D5
Ku tak mau menyiksa diri olahraga takkan berguna
G5 C5 A5 D5
Karena aku suka seperti ini bebas minum tak terkendali
G5 C5 A5 D5
Aku suka seperti ini bebas makan sesuka hati
G5
Aku anak sehat (bukan pemalas)
G5
Aku harusnya kuat (sangat bergairah)
G5
Aku anak sehat (bukan pemalas)
G5
Aku harusnya kuat (sangat bergairah)
G5 C5
Bajuku yang dulu sudah tak cukup lagi
G5 C5
Porsi makananku bertambah banyak sekali
G5 C5
Tapi masih merasa badanku paling seksi
G5 C5
Jangan sia-siakan aku pejantan tambun
G5 F5 G5 B5 C5 B5 (6x) G5
G5 C5 A5 D5
Perut gendut tiada masalah tetap seksi banyak temannya
G5 C5 A5 D5
Ku tak mau menyiksa diri olahraga takkan berguna
G5 C5 A5 D5
Karena aku suka seperti ini bebas minum tak terkendali
G5 C5 A5 D5
Aku suka seperti ini bebas makan sesuka hati
Siapa Bilang Perut Gendut Itu Seksi !
G5
Aku anak sehat (bukan pemalas)
G5
Aku harusnya kuat (sangat bergairah)
G5
Aku anak sehat (bukan pemalas)
G5
Aku harusnya kuat (sangat bergairah)
G5
Aku anak sehat (bukan pemalas)
G5
Aku harusnya kuat (sangat bergairah)
G5
Aku anak sehat (bukan pemalas)
G5
Aku harusnya kuat (sangat bergairah)
[Outro]
G5 G5 A5 G5 G5 A5 G5 G5 A5 C5 B5 A5 (2x) G5
Spotify merupakan aplikasi penyedia streaming musik dari berbagai belahan dunia termasuk Indonesia.
Untuk pengguna premium akan mendapatkan fasilitas download lagu.
Dengan men-download lagu, pengguna bisa memutarnya secara offline.
Jika tertarik biaya berlangganan (premium) pertama bisa didapatkan hanya dengan Rp 4.990.
Kemudian pengguna dikenakan Rp 49.990/bulan setelahnya.
Pembayaran bisa dilakukan dengan kartu Visa, MasterCard, dan American Express.
Selain itu, bisa menggunakan kartu im3 Oreedo, XL, Smartfren, Tri, dan Telkomsel dengan harga Rp 54.990/bulan.
Untuk berhenti berlangganan, pengguna dapat melakukannya kapan saja.
Tap tulisan 'download' dan tunggu hingga proses mengunduh selesai.
Link download lagu Pejantan Tambun oleh Endank Soekamti di sini.