Informasi awal
TRIBUNNEWSWIKI.COM – Forriz Hotel Yogyakarta adalah sebuah hotel bintang empat yang berada di Kota Yogyakarta.
Berlokasi di daerah Wirobrajan, Forriz Hotel Yogyakarta terletak sekitar 2 km dari Stasiun Tugu Yogyakarta dan 11 km dari Bandara Adi Sutjipto.
Ada empat tipe kamar yang disediakan Forriz Hotel Yogyakarta, yakni Superior Room, Deluxe Room, Suite Room, dan Forriz Suite Room. [1]
Baca: The Phoenix Hotel Yogyakarta
Baca: Hotel Santika Premiere Jogja
Akomodasi
Superior Room memiliki luas 18 m2 dan dilengkapi King bed atau Twin Bed.
Fasilitas:
- Shower
- Telephone
- Tv
- Air Condition
- Writting Table
- Electric Kettle
- Free tea/coffee
- Complimentary Mineral water
- Luggage Rack
- Near Bed soket
- Free Toiletries
- Bathroom
- Guest Supplies
- Satelitet Tv Channel
- Free Wi Fi
Deluxe Room memiliki luas 30 m2 dan dilengkapi King bed atau Twin Bed.
Kamar ini juga dilengkapi lemari es kecil untuk menyimpan snack, makanan, dan minuman.
Fasilitas:
- Shower
- Telephone
- Tv
- Air Condition
- Writting Table
- Electric Kettle
- Free tea/coffee
- Complimentary Mineral Water
- Luggage Rack
- Near Bed Socket
- free Toiletries
- Bathroom
- Guest Supplies
- Satelite Tv Channel
- Free WiFi
Suite Room memiliki luas 40 m2 dan dilengkapi bed bertipe King yang lebih besar.
Selain juga ada lemari es kecil untuk menyimpan snack, makanan, atau minuman.
Fasilitas:
- Shower
- Bathub
- Mini Refrigerator
- Telephone
- Tv
- Air Condition
- Writting Table
- Free Toiletries
- Sofa
- Bathroom
- Guest Supplies
- Bath Rope
- Satelite Tv Channel
- Free Wi Fi
- Electric Kettle
- Free Tea/Coffee
- Complimentary Mineral Water
- Wardrobe
- Near Bed Socket
Forriz Suite Room adalah kamar terbatas dan disediakan untuk tamu VIP.
Kamar ini memiliki luas 54 m2 dan memiliki living room yang terpisah dari bedroom.
Selain itu, Forriz Suite Room juga menggunakan bed bertipe King yang lebih besar.
Fasilitas:
- Shower
- Bathub
- Mini Refrigerator
- Telephone
- Tv
- Air Condition
- Balcony
- Living room
- Writting Table
- Free Toiletries
- Sofa
- Bathroom
- Guest Supplies
- Bath Rope
- Satelite Tv Channel
- Free Wi Fi
- Electric Kettle
- Free Tea/Coffee
- Complimentary Mineral Water
- Wardrobe/Closet
- Near Bed Socket [1]
Fasilitas
SWIMMING POOL
BAR CAFE LOUNGE
MEETING ROOM
RESTAURANT [3]
Lokasi dan akses
Forriz Hotel Yogyakarta beralamat di Jalan HOS Cokroaminoto No.60 Yogyakarta 55253-Indonesia.
Hotel ini terletak sekitar 2 km dari Stasiun Tugu Yogyakarta dan 11 km dari Bandara Adi Sutjipto.
- +62 274 501 2777
- +62 274 501 2929
- info@forrizhotels.com
- Instagram: @forrizhotelyogyakarta