Download dan Lirik Lagu Copycat Billie Eilish, Track Pertama Album Don't Smile at Me

Penulis: Archieva Nuzulia Prisyta Devi
Editor: Archieva Prisyta
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Billie Eilish

TRIBUNNEWSWIKI.COM - Copycat merupakan lagu Billie Eilish yang dirilis 14 Juli 2017.

Copycat jadi single kedua Billie setelah Ocean Eyes meledak di pasaran.

Lagu ini termasuk dalam album EP pertama Billie, Don't Smile at Me.

Copycat bergenre Electropop.

Baca: Billie Eilish

Penulis lagu Electropop tidak hanya Billie Eilis tapi juga sang kakak, Finneas.

Sejak rilis, lagu Copycat langsung merajai chart musik.

Selain versi aslinya, ada juga Copycat versi acoustic.

Billie bernyanyi dengan diringi instrumen gitar yang dipetik oleh Finneas.

Berikut ini lirik lagu Copycat Billie Eilish:

Don't be cautious, don't be kind
You committed, I'm your crime
Push my button anytime
You got your finger on the trigger, but your trigger finger's mine

Silver dollar, golden flame
Dirty water, poison rain
Perfect murder, take your aim
I don't belong to anyone, but everybody knows my name

By the way, you've been uninvited
'Cause all you say are all the same things I did

Copycat trying to cop my manner
Watch your back when you can't watch mine

Copycat trying to cop my glamor
Why so sad bunny you can't have mine?

Call me calloused, call me cold
You're italic, I'm in bold
Call me cocky, watch your tone
You better love me, 'cause you're just a clone

By the way, you've been uninvited
'Cause all you say are all the same things I did

Copycat trying to cop my manner
Watch your back when you can't watch mine
Copycat trying to cop my glamor
Why so sad bunny you can't have mine?

I would hate to see you go
Hate to be the one that told you so
You just crossed the line
You've run out of time
I'm so sorry, now you know
Sorry I'm the one that told you so
Sorry, sorry, I'm sorry, sorry
Psych!

By the way, you've been uninvited
'Cause all you say are all the same things I did

Copycat trying to cop my manner
Watch your back when you can't watch mine
Copycat trying to cop my glamor
Why so sad when you can't have mine?

Baca: Billie Eilish OConnell

Download Copycat Billie Eilish

Cara mengunduh atau download MP3 lagu Copycat Billie Eilish via Spotify.

Spotify memberikan pilihan bagi penggunanya untuk berlangganan secara gratis maupun berbayar.

Untuk mendapatkan fitur download, pengguna Spotify harus beralih ke premium atau berbayar.

Untuk premium, berikut harga berlangganan.

Harga berlangganan selama 3 bulan seharga Rp 4990.

Adapun, harga berlangganan setelahnya hanya Rp 49.990/bulan.

Kamu juga bisa mendapat diskon 50% untuk 2 bulan.

Setelahnya, harga hanya Rp 54.990/bulan.

Kamu juga bisa berhenti berlangganan kapan saja.

Dengan melakukan download, kamu bisa mendengarkan lagu, album, dan podcast Spotify favoritmu tanpa koneksi internet.

Kamu bisa download hingga 10.000 lagu masing-masing di maksimal 5 perangkat berbeda.

Sebagai catatan, koneksi internet awalnya diperlukan untuk download.

Jika sudah berlangganan, pengguna tinggal mencari lagu berdasarkan judul lagu atau nama penyanyi.

(TribunnewsWiki/cva)



Penulis: Archieva Nuzulia Prisyta Devi
Editor: Archieva Prisyta
BERITA TERKAIT

Berita Populer