Tes kepribadian dilakukan untuk lebih mengenal diri sendiri.
Baca: Tes Kepribadian - Lihat Bentuk Kukumu, Ternyata Bisa Cerminkan Watak dan Karaktermu
Baca: Tes Kepribadian - Pilihlah Salah Satu Warna Berikut dan Ungkap Apakah Kamu Sensitif atau Kharismatik
Cara melakukan tes kepribadian pun beragam, ada yang menebak gambar, ada pula yang memilih tempat favorit.
Dilansir dari akun Test_psikologi mengungkap karakter diri juga bisa dilakukan dengan cara menebak kombinasi warna yang disuka.
Penasaran seperti apa karakter dirimu? Cek disini!
Kamu merupakan orang yang sensitif, penuh kasih, kreatif dan suka menolong.
Dalam hidup kamu menuntut kesempurnaan dan mendambakan perasaan aman.
Kamu suka melihat atau berpenampilan unik.
Kamu juga ingin dihargai karena kemampuanmu menciptakan sesuatu yang tidak biasa.
Kamu merupakan sosok dengan optimisme tinggi, sederhana, mandiri, ceria, dan juga menyenangkan.
Kamu bahkan bisa mengontrol emosi dengan baik dan tidak bertindak impulsif saat sedang memiliki masalah.
Meski kreatif, kamu ternyata adalah sosok yang keras terhadap diri sendiri dan orang lain.
Kemempuan komunikasimu yang baik dan juga rumah membutmu mudah berteman.
Karakter dirimu yang menonjol adalah perhatian, penuh belas kasih, dan jujur.
Kamu juga memiliki intuisi yang baik serta berpendirian kuat.
Kamu memiliki sisi penyayang, baik, dan punya rasa empati yang tinggi.
Aura keibuanmu kuat oleh karena itu kamu dilihat sebagai sosok yang perhatian dan mengayomi orang lain