Tanda Seseorang Memiliki Kepribadian yang Sensitif dan Gampang Tersentuh

Penulis: Melia Istighfaroh
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi zodiak yang paling takut untuk ditolak dan disakiti oleh orang yang ia sayang.

TRIBUNNEWSWIKI.COM - Setiap orang memiliki sifat yang berbeda-beda.

Meski saudara atau bahkan kembar, namun tak ada yang bisa menjamin orang-orang ini memiliki sifat dan juga sikap yang sama saat menghadapi sesuatu.

Beberapa orang terlahir dengan sifat yang bodoamat dan juga keras.

Baca: Tes Kepribadian - Gambar Pertama yang Kamu Lihat Ungkap Sifatmu yang Tak Disukai Orang Lain

Baca: Tes Kepribadian - Lihat Gambar Berikut Ini untuk Mengukur Kecerdasan Emosionalmu

Mereka memilih tak ambil pusing atas sesuatu hal yang terjadi baik menyangkut dirinya atau tidak.

Namun ada juga beberapa orang yang bersifat sensitif dan juga gampang tersentuh.

Hal ini tentu membuat orang-orang tersebut memiliki emosi yang kurang stabil.

Zodiak diam-diam (rebellesociety.com)

Dilansir dari Bustle.com kepribadian sensitif pertama kali diteliti oleh ilmuwan bernama Elaine Aron tahun 1990.

Orang yang memiliki kepribadian sensitif kerap memikirkan sesuatu secara mendalam.

Dibanding dengan orang lain, orang yang memiliki kepribadian sensitif ini memiliki rasa simpati dan empati yang besar.

Meraka biasanya memilih untuk berdaiam diri disuatu tempat dan bersenang-senang dengan dunianya, ketimbang bersosialisasi dengan oranglain.

Orang dengan kepribadian sensitf akan mudaj curiga, khawatir, bahkan cemas.

Mereka pun membutuhkan waktu yang lama untuk mengambil keputusan.

Jika keputusannya salah atau kurang tepat mereka akan menyesal dan mengalami kesedihan panjang. (TribunnewsWiki.com/Melia Istighfaroh)

Jangan lupa subscribe channel YouTube Tribunnewswiki.com!



Penulis: Melia Istighfaroh

Berita Populer