Film - Anak Kolong (2024)

Anak Kolong adalah sebuah film horor yang dibintangi oleh Junior Roberts hingga Aisyah Aqilah.


zoom-inlihat foto
Film-Anak-Kolong.jpg
Film Anak Kolong
Film Anak Kolong

Anak Kolong adalah sebuah film horor yang dibintangi oleh Junior Roberts hingga Aisyah Aqilah.




  • Informasi awal #


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Anak Kolong adalah sebuah film horor yang dibintangi oleh Junior Roberts hingga Aisyah Aqilah.

Film Anak Kolong disutradarai oleh Soga dan tayang perdana di bioskop tanah air pada tanggal 7 November 2024.

Latar yang diambil dalam syuting film Anak Kolong yakni berada di Bandung.

Anak Kolong juga berlatar pada tahun 1992.

Baca: Film - Dosa Musyrik (2024)

  • Sinopsis #


Anak Kolong diambil dari istilah yang digunakan untuk menyebut anak-anak tentara atau aparat tinggi yang tinggal di barak militer.

Film Anak Kolong berkisah tentang persahabatan antara empat remaja laki-laki dan seorang remaja perempuan yang merupakan anak dari anggota TNI dan Polri.

Kelima sahabat ini terdiri dari Arya, Salim, Wempoi, Ucok, dan Amira, yang menikmati masa remaja mereka dengan penuh keceriaan.

Akan tetapi, Arya dihadapkan pada pilihan masa depan yang berat.

Ia lantas harus memutuskan antara memenuhi harapan ayahnya atau mengejar cita-citanya sendiri.

Dalam kebimbangan tersebut, tanpa disadari Arya mulai jatuh hati pada Amira.

Namun, perasaan Arya ini terhalang oleh Salim, yang ternyata juga menyukai Amira.

Baca: Film - Danyang: Mahar Tukar Nyawa (2024)

  • Pemeran #


Berikut daftar pemain film Anak Kolong.

- Junior Roberts sebagai Arya

- Aisyah Aqilah sebagai Amira

- Antonio Blanco Jr sebagai Salim

- William Roberts sebagai Adit

- Bonny Putra sebagai Ucok

- Suheil Fahmi Bisyir sebagai Wempi

- Rizky Hanggono sebagai Pak Darto

- Ida Rhijnsburger sebagai Bu Sri

Baca: Film - Mariara (2024)

  • Trailer #


Berikut trailer film Anak Kolong.

(tribunnewswiki.com/Rakli Almughni)



Judul Anak Kolong
Tanggal tayang 7 November 2024
Genre Drama
   


Sumber :


1. www.tribunnews.com


Penulis: Rakli Almughni
BERITATERKAIT
Ikuti kami di


KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Red CobeX (2010)

    Red CobeX adalah sebuah film komedi Indonesia yang
  • Film - Utusan Iblis (2025)

    Utusan Iblis adalah sebuah film horor Indonesia yang
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved