FILM - Black Clover: Sword of the Wizard King (2023)

Black Clover: Sword of the Wizard King merupakan film anime bergenre action adventure


zoom-inlihat foto
Black-Clover-Sword-of-the-Wizard-King-t5566.jpg
IMDb
Film Black Clover: Sword of the Wizard King

Black Clover: Sword of the Wizard King merupakan film anime bergenre action adventure




  • Informasi Awal #


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Black Clover: Sword of the Wizard King merupakan film anime bergenre action adventure.

Black Clover: Sword of the Wizard King merupakan film yang diadaptasi dari manga dengan judul yang sama karya Yuki Tabata.

Film ini disutradarai oleh Ayataka Tanemura

Sedangkan naskahnya ditulis oleh Johnny Onda, Ai Orii, dan Yuuki Tabata.

Baca: Film - Onde Mande (2023)

Beberapa pengisi suara yang terlibat dalam film Black Clover: Sword of the Wizard King yaitu Bryn Apprill, Tia Lynn Ballard, dan Steve Blum.

Black Clover: Sword of the Wizard King berdurasi 1 jam 50 menit.

Film Black Clover: Sword of the Wizard King rilis pada 16 Juni 2023 dan bisa disaksikan di Netflix. (1)

Baca: FILM - Kandahar (2023)

  • Sinopsis #


Black Clover: Sword of the Wizard King berkisah mengenai Asta yang ingin melanjutkan keinginannya menjadi seorang raja penyihir.

Tapi menjadi seorang raja penyihir bukanlah hal yang mudah.

Demi mewujudkan keinginannya itu, Asta menemui banyak hambatan salah satunya bertemu dengan Conrad Leto, Raja Penyihir terdahulu.

Conrad dibangkitkan kembali dengan tujuan menghancurkan kerajaan clover.

Sedangkan para penjahat lainnya juga berusaha membangkitkan raja-raja lainnya yang dianggap paling ditakuti dalam sejarah.

Raja-raja tersebut antara lain Edward Avalanche, Princia Funnybunny, dan Jester Garandaros. (2)

 

Film Black Clover: Sword of the Wizard King
Film Black Clover: Sword of the Wizard King (IMDb)

 

Baca: Film - Sosok Ketiga (2023)

  • Pengisi Suara #


- Bryn Apprill sebagai Mimosa Vermillion
- Tia Lynn Ballard sebagai Milly Maxwell / Bell (Tia Ballard)
- Steve Blum sebagai Edward
- Johnny Yong Bosch sebagai Zora Ideale
- Anthony Bowling sebagai Cob Portaport
- Justin Briner sebagai Luck Voltia
- Ray Chase sebagai Gimodero / Additional Voices
- Colleen Clinkenbeard sebagai Charlotte Roselei
- Justin Cook sebagai Jack the Ripper
- Ben Diskin sebagai Jester
- Aaron Dismuke sebagai Marx Francois / Additional Voices
- Ricco Fajardo sebagai Nozel Silva (voice)
- Stephen Fu sebagai Henry Legolant / Additional Voices
- Cris George sebagai Narrator
- Josh Grelle sebagai William Vangeance / Additional Voices
- Jill Harris sebagai Noelle Silva
- Marie Iitoyo sebagai Milly Maxwell
- Mara Junot sebagai Princia Funnybunny
- Gakuto Kajiwara sebagai Asta
- Lydia Mackay sebagai Vanessa Enoteca
- Brian Mathis sebagai Orsi
- Robert McCollum sebagai Julius Novachrono
- Mike McFarland sebagai Gordon Agrippa
- Brandon McInnis sebagai Finral Roulacase
- Max Mittelman sebagai Nacht Faust / Additional Voices
- Chris Niosi sebagai Conrad Leto
- Trina Nishimura sebagai Sally
- Bryce Papenbrook sebagai Liebe
- Dallas Reid sebagai Asta
- Monica Rial sebagai Nero / Mereoleona Vermillion
- Aaron Roberts sebagai Klaus Lunette
- Christopher Sabat sebagai Yami Sukihiro
- Miyuki Sawashiro sebagai Princia Funnybunny
- Jad Saxton sebagai Dorothy Unsworth
- Toshihiko Seki sebagai Conrad Leto
- Nobunaga Shimazaki sebagai Yuno
- Megan Shipman sebagai Grey
- Ian Sinclair sebagai Magna Swing
- Derick Sno sebagai Rill
- Micah Solusod sebagai Yuno
- Mark Stoddard sebagai Kaiser Granvorka
- Garret Storms sebagai Sekke Bronzazza
- Jun'ichi Suwabe sebagai Yami Sukehiro (1)

Film Black Clover: Sword of the Wizard King
Film Black Clover: Sword of the Wizard King (IMDb)

Baca: FILM - Extraction 2 (2023)

  • Trailer #


Berikut trailer film Black Clover: Sword of the Wizard King (2023)

(TribunnewsWiki.com/Bangkit N)



Judul Film Black Clover: Sword of the Wizard King
Sutradara Ayataka Tanemura
Rilis 16 Juni 2023
Tayang Netflix
Genre Action adventure


Sumber :


1. www.imdb.com
2. www.kompas.com


BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved