APEC Naru Park

APEC Naru Park adalah taman di Busan yang dibuka untuk umum pada 21 Oktober.


zoom-inlihat foto
APEC-Naru-Park.jpg
Instagram/wizardmercury
APEC Naru Park

APEC Naru Park adalah taman di Busan yang dibuka untuk umum pada 21 Oktober.




  • Informasi Awal #


TRIBUNNEWSWIKI.COM - APEC Naru Park adalah taman yang terbentang di tepi sungai Suyeong Korea Selatan.

Taman ini terletak di 93 Suyeonggangbyeon-daero, Haeundae-gu, Busan.

APEC Naru Park resmi dibuka untuk umum pada tanggal 21 Oktober.

Pembukaan taman APEC Naru bertujuan untuk memperingati Konferensi APEC yang diadakan di Kota Busan. (1)

APEC Naru Park, Busan
APEC Naru Park (Instagram/wizardmercury)

Baca: Film - Cinta Setaman (2008)

 

  • Fasilitas #


Berikut fasilitas di APEC Naru Park.

- Alun-alun peringatan APEC

- Teater terbuka

- Jalur pejalan kaki

- Area hijau

- Meja

- Jalan joging

- Taman patung (1)

Baca: Taman Yongdusan

 

  • Daya Tarik #


APEC Naru Park menjadi salah satu dari tiga taman yang dibangun untuk memperingati Konferensi APEC.

Dua taman lainnya yaitu taman Dongbaek yang dibuka pada tangga 19 dan Taman Perdamaian PBB yang dibuka pada tangga 25.

Pembangunan APEC Naru Park menghabiskan biaya sekitar 15 miliar won dan membutuhkan waktu satu tahun. (1)

APEC Naru Park, Korea Selatan
APEC Naru Park (Instagram/busanmiceinformationcenter)

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/YUSTICA)

 



Nama Wisata APEC Naru Park
Lokasi 93 Suyeonggangbyeon-daero, Haeundae-gu, Busan, Korea Selatan
Dibuka untuk umum 21 Oktober
Jenis Taman
   


Sumber :


1. busan.go.kr


BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Red CobeX (2010)

    Red CobeX adalah sebuah film komedi Indonesia yang
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved