Informasi Awal #
TRIBUNNEWSWIKI.COM - A Song for My Dear adalah film terbaru asal Korea Selatan yang ditayangkan pada 8 Maret 2023.
Film ini garapan sutradara dan penulis naskah Lee Chang Yeol.
A Song for My Dear dibintangi oleh Sun Dong Hyuk sebagai pemeran utama.
Film A Song for My Dear ditayangkan dengan durasi 120 menit. (1)
Sinopsis #
A Song for My Dear mengisahkan tentang suami yang bekerja sebagai guru musik tradisional Korea di sebuah universitas.
Suatu hari, sang istri menunjukkan beberapa perilaku aneh.
Sang istri didiagnosis menderita demensia.
Seiring berjalannya waktu, kondisi sang istri semakin memburuk.
Keputusasaan suami itu diekspresikan dengan opera Korea.
Semakin buruk keadaan istrinya, semakin banyak pula lagu patah hati yang diciptakannya. (1)
Pemeran #
Sun Dong Hyuk sebagai Dong Hyuk / Jong Ryul
Jung Ah Mi sebagai Yeon Hee
Kim Yoo Mi sebagai Soo Kyung
Jang Tae Hoon sebagai Tae Hoon
Min Kyung Jin sebagai Kwang Jae
Seo Yoon Ha
Kim Ha Eon sebagai Dong Hyuk muda
Ahn Seok Hyun sebagai Kwang Jae muda
Shin Seo Woo sebagai Young Ho muda
Tae Yoon
Ok Joo Ri
Park Jung Woo
Choi Yoon Bin (1)
(TRIBUNNEWSWIKI.COM/YUSTICA)
| Judul Film | A Song for My Dear |
|---|
| Sutradara dan penulis naskah | Lee Chang Yeol |
|---|
| Rilis | 8 Maret 2023 |
|---|
| Durasi | 120 menit |
|---|
Sumber :
1. mydramalist.com