Film - Get Up Stand Up (2016)

Get Up Stand Up adalah film drama komedi Indonesia yang dibitangi oleh sejumlah komika tanah air.


zoom-inlihat foto
Film-Get-Up-Stand-Up.jpg
()
Film Get Up Stand Up

Get Up Stand Up adalah film drama komedi Indonesia yang dibitangi oleh sejumlah komika tanah air.




  • Informasi Awal #


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Get Up Stand Up adalah film drama komedi Indonesia yang dibitangi oleh sejumlah komika tanah air.

Film berdurasi 100 menit ini disturadarai oleh Teezar Sjamsuddin.

Get Up Stand Up dirilis pada April2 016.

Baca: Film - Air Mata Fatimah (2015)

  • Sinopsis #


Alkisah, Babe Cabiita (Babe Cabiita) adalah seorang penyiar radio di sebuah radio kecil di Medan.

Ia sudah mempunyai banyak penggemar.

Karena karier Babe tak berkembang, Fatiya (Acha Sinaga), pacar Babe, meminta Babe keluar dari radio itu dan menjadi pegawai kantoran di kantor pamannya.

Babe yang berat hati terpaksa mengikuti saran pacarnya itu.

Ia pun berkata kepada Fatiya bahwa dirinya akan menjalani wawancara di kantor paman Fatiya.

Namun, Babe mengingkari janjinya tersebut, sehingga membuat Fatiya marah.

Fatiya lalu memutuskan pergi meninggalkan Babe ke Jakarta karena diterima kerja di sebuah kantor hukum.

Babe pun menyusulnya ke Jakarta.

Di saat mencari Fatiya, ia bertemu dengan Abdur (Abdur Arsyad), teman seperantauan yang mengadu nasib di Jakarta untuk menjadi seorang komika di ajang Stand Up Comedy.

Keduanya lalu menjadi bersahabat.

Mereka juga masuk di dalam Kompetisi Stand Up Comedy Indonesia.

Materi komedi Abdur membuat Fatiya jatuh hati padanya.

Tanpa diduga, Abdur pun juga jatuh hati kepada Fatiya dan keduanya berpacaran.

Babe mengatakan bahwa Abdur adalah pengkhianat.

Keduanya lalu berkelahi dan memutuskan tali persahabatan.

Baca: Film - Miss Call (2015)

  • Pemeran #


Babe Cabiita - Babe

Abdur Arsyad - Abdur

Acha Sinaga - Fatiya

Adriel Joshua - Tigor

Rahman - Rahman

Dicky Difie - Dicky

Dzawin - Dzawin

David Nurbianto - David

Rahmet - Rahmet

Sri Rahayu - Sri Rahayu

Deni Suhendi - Deni

Wira Nagara - Wira

Indro Warkop - Juri 1

Virnie Ismail - Juri 2

Mo Sidik - Juri 3

Baca: Film - Anak Kos Dodol (2015)

  • Trailer #


Berikut trailer film Get Up Stand Up.

(tribunnewswiki.com/Rakli Almughni)



Judul Get Up Stand Up
   


Sumber :




BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved