Jung Sang Hoon

Jung Sang Hoon adalah seorang aktor panggun dan aktor televisi asal Korea Selatan.


zoom-inlihat foto
Jung-Sang-Hoon2.jpg
khan.co.kr
Jung Sang Hoon

Jung Sang Hoon adalah seorang aktor panggun dan aktor televisi asal Korea Selatan.




  • Informasi Awal #


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Jung Sang Hoon adalah seorang aktor panggun dan aktor televisi asal Negeri Ginseng.

Dia lahir pada 9 September 1976 di Korea Selatan.

Aktor berzodiak Virgo ini memiliki golongan darah A.

Jung Sang Hoon mempunyai tinggi badan 176 cm dan berat 70 kg.

Ia termasuk aktor yang kerap membagikan foto-foto di akun Instagram pribadinya @sanghoon0227. (1)

Jung Sang Hoon menikah dengan Park Eun Hye pada 2012 di Nonhyeon-dong, Seoul, Korea Selatan. Atas pernikahan tersebut, keduanya dikaruniai tiga orang putra. (2)

Jung Sang Hoon
Jung Sang Hoon

Baca: Lee Yoo Ri

  • Perjalanan Karier #


Jung Sang Hoon dikenal publik sebagai pemeran “Saturday Night Live Korea” sejak 2013.

Ia juga telah muncul di sejumlah film dan drama televisi populer, termasuk “Lucky Romance” (2016), “ Woman of Dignity” (2017) dan “My Husband, Mr. Oh” (2018). (1)

Jung Sang Hoon juga tampil dalam drama Love Affairs in the Afternoon" (Channel A, 2019), "Again My Life" (SBS, 2022), dan "The Witch Is Alive" (TV Chosun, 2022).

Selain drama, Jung Sang Hoon juga berpartisipasi dalam beberapa film di antaranya yaitu "Volcano High" (2001), "Please Teach Me English" (2003), "Mokpo, Gangster's Paradise" (2003), dan "Evil Twin" (2006).

Berkat kemampuan aktingnya, Jung Sang Hoon mendapatkan dua penghargaan di tahun 2018 dan 1 penghargaan di tahun 2017. (3)

Selain berperan dalam drama dan film, Jung Sang Hoon juga seorang aktor teater. Musikal terbaru yang ia bintangi adalah Come Back (2022).

Jung Sang Hoon baru-baru ini juga tampil di reality show "Stars’ Top Recipe at Fun-Staurant". (2)

Baca: Kim Soo In

  • Penghargaan #


MBC Drama Awards ke-37, 2018 : Excellence Award untuk Aktor dalam Drama Akhir Pekan (My Husband Oh Jak Doo)

Korea Drama Awards ke-11, 2018: Penghargaan Karakter Populer (My Husband Oh Jak Doo)

The Seoul Awards, 2017: Aktor Pendukung Terbaik - Drama (Woman of Dignity) (3)

Baca: Kim Young Chul

  • Filmografi #


Drama

The Witch Is Alive (TV Chosun, 2022)
Again My Life (SBS, 2022)
Cheat on Me, If You Can (KBS2, 2020)
Birthcare Center (tvN, 2020) cameo
Hanging On (Naver TV Cast, 2020)
It's Okay to Not Be Okay (tvN, 2020) cameo
Dinner Mate (MBC, 2020) cameo
Team Bulldog: Off-Duty Investigation (OCN, 2020)
Drama Stage 2020 Blackout (tvN, 2020)
Love Affairs in the Afternoon (Channel A, 2019)
Legal High (JTBC, 2019)
Big Forest (tvN, 2018)
The Miracle We Met (KBS2, 2018) cameo
My Husband Oh Jak Doo (MBC, 2018)
Woman of Dignity (JTBC, 2017)
The Birth of a Married Woman (SBS Plus, 2016)
Jealousy Incarnate (SBS, 2016)
Lucky Romance (MBC, 2016)
High-end Crush (Naver TV Cast, 2015)
Love on a Rooftop (KBS2, 2015), cameo
Blue Fish (SBS, 2007)
Hwang Jin Yi (KBS2, 2006)
Green Rose (SBS, 2005)
Drama City Mother's Song (KBS2, 2005)
Jang Gil San (SBS, 2004)
Drama City The Handphone is Turned Off (KBS2, 2004)
Hello! Balbari (KBS2, 2003)
Drama City Unstoppable Brother (KBS2, 2003)
Drama City Poetry Night (KBS, 2003)
Drama City Six Years (KBS, 2003)
Drama City Father's Former Prize (KBS, 2002)
The Woman (SBS, 2002)
Three Friends (MBC, 2000)
Money.com (SBS, 2000)

Film

Evil Twin (2006)
Mokpo, Gangster's Paradise (2003)
Please Teach Me English (2003)
Volcano High (2001) (3)

Baca: Lee Yu Jin

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Anindya)



Nama Jung Sang Hoon
Kelahiran 9 September 1976 di Korea Selatan
Riwayat Karir Aktor panggung dan aktor televisi
Pasangan Park Eun Hye
Akun Instagram @sanghoon0227


Sumber :


1. viki.com
2. kepoper.com
3. wiki.d-addicts.com


BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved