Estadio Caliente

Estadio Caliente adalah stadion sepak bola yang terletak di Meksiko


zoom-inlihat foto
Estadio-Caliente-233.jpg
Wikimedia Commons
Estadio Caliente, Meksiko.

Estadio Caliente adalah stadion sepak bola yang terletak di Meksiko




  • Informasi Awal #


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Estadio Caliente adalah stadion sepak bola yang terletak di Meksiko.

Estadio Caliente adalah rumah bagi Club Tijuana.

Stadion ini memiliki kapasitas 27.333.

Untuk membangun Estadio Caliente memakan biaya mencapai 30 juta dollar AS. (1)

Estadio Caliente, Maksiko.
Estadio Caliente, Maksiko. (Wikimedia Commons)

Baca: Estadio Corona

  • Sejarah #


Estadio Caliente dibangun pada tahun 2007.

Stadion ini berfungsi sebagai rumah bagi Club Tijuana yang baru didirikan.

Stadion ini resmi dibuka pada 11 November 2007.

Selama tahun-tahun berikutnya, Estadio Caliente secara bertahap ditingkatkan dan diperluas.

Pembangunan itu meliputi Kotak VIP di atas tribun utama yang secara bertahap diperpanjang.

Karena keberhasilan klub dan penonton yang terjual habis, Tijuana berencana untuk memperluas stadion menjadi total 33.333 penonton.

Estadio Caliente adalah satu-satunya stadion di liga top Meksiko yang memiliki lapangan buatan. (2)

Baca: Stadion Rajko Mitic

  • Lokasi #


Estadio Caliente terletak di Blvd Agua Caliente 12027, Colonia Hipodromo, Tijuana, Meksiko.

Lokasi tersebut berada di sebelah tenggara kota Tijuana.

Jaraknya sekitar 5 kilometer dari pusat kota, sedikit lebih jauh dari perbatasan AS. (2)

(TribunnewsWiki.com/Bangkit N)

 



Nama Stadion Estadio Caliente
Lokasi Blvd Agua Caliente 12027, Colonia Hipodromo, Tijuana, Meksiko
Dibuka 11 November 2007
   


Sumber :


1. stadiumdb.com
2. www.stadiumguide.com


BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved