TRIBUNNEWSWIKI.COM - Muamalat Institute kembali membuka lowongan kerja untuk lulusan D-3 dan S-1.
Muamalat Institute adalah lembaga edukasi ekonomi dan keuangan syariah.
Lembaga ini didirikan pada tahun 1999 dan berawal dari Lembaga Pendidikan dan Pengembangan Perbankan Syariah (LPPBS).
Dikutip dari akun Instagram @kemnaker, berikut posisi dan persyaratannya.
CRM Recruitment Program
CRM Contract
Penempatan di Muamalat Institute (Jakarta Barat)/Muamalat Tower (Jakarta Selatan)
Syarat:
- Wanita
- Usia 22 hingga 30 tahun
- Pendidikan minimal D-3 atau S-1
- Memiliki pengalaman minimal 1 tahun di bidang marketing/pelatihan
- Berpenampilan menarik
Baca: Sekutu Terdekat Putin di Ukraina Ditangkap dalam Operasi yang Super Cepat
Baca: Lowongan Kerja Staf Pengawasan Internal LKPP untuk Lulusan Minimal S-1
Keahlian:
- Mampu bekerja dengan target
- Bekerja sama dengan klien internal dan ekternal Muamalat Institute
- Baik dalam administrasi
- Memahami learning dan development
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Memiliki banyak relasi dan jaringan
- Memiliki inisiatif yang tinggi
Benefit:
- 3 bulan probation, jika lulus probation, kontrak Muamalat Institute
- BPJS, DPLK, JHT
Baca: Lowongan Kerja Management Trainee Astra Credit Companies untuk Lulusan S-1
Baca: Lowongan Kerja PT Pelindo Daya Sejahtera untuk Lulusan SMA, D-3, dan S-1
Cara melamar
Anda dapat melamar dengan mengirimkan CV lengkap (ijazah dan foto terbaru) dengan subjek CRM Program ke hrd@muamalat-institute.com
Lamaran dikirimkan paling lambat tanggal 30 April 2022.
Hati-hati terhadap segala penipuan yang mengatasnamakan Muamalat Institute.
Tidak ada biaya apa pun yang dibebankan kepada pelamar selama proses rekrutmen.
(Tribunnewswiki)
Baca lowongan kerja lainnya di sini