Lowongan Kerja BNN Purbalingga untuk Lulusan Minimal D-3 Semua Jurusan

Ada dua posisi yang ditawarkan oleh BNN Kabupaten Purbalingga dan dapat dilamar oleh lulusan minimal D-3.


zoom-inlihat foto
badan-narkotika-nasional-bnn-1312020.jpg
BNN
Logo Badan Narkotika Nasional (BNN)


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Purbalingga membuka lowongan kerja  Pegawai Pemerintah Nonpegawai Negeri (PPNPN) Tahun Anggaran 2022.

Lowongan kerja ini terbuka bagi lulusan minimal D-3 semua jurusan.

Ada dua posisi yang ditawarkan oleh BNN Kabupaten Purbalingga.

Dikutip dari laman resmi, berikut posisi dan persyaratannya.

1. Pramubakti

Kualifikasi

  • Laki-laki/perempuan
  • Pendidikan minimal D-3 semua jurusan
  • Diutamakan berpengalaman sebagai admin keuangan
  • Menguasai desain grafis dan editing

Baca: Lowongan Kerja BUMN PT Boma Bisma Indra untuk Lulusan D-3 dan S-1

Baca: Lowongan Kerja PT Micro Madani Institute Desember 2021 untuk Lulusan Minimal SMA/SMK

Kompetensi

  • Mampu bekerja dalam tim
  • Berpenampilan menarik dan mampu berkomunikasi baik secara verbal maupun nonverbal
  • Memiliki kecakapan menggunakan Ms. Office dan media sosial
  • Memiliki kecakapan multitasking
  • Memiliki minat di bidang konten kreatif dan kehumasan

2. Front Office

Kualifikasi

  • Laki-laki/perempuan
  • Pendidikan minimal D-3 semua jurusan
  • Diutamakan berpengalaman sebagai front office

Baca: Lowongan Kerja PT Forisa Nusapersada Desember 2021 untuk Lulusan SMA/SMK hingga S-1

Baca: Lowongan Kerja PT Tempo Scan Pacific Desember 2021 untuk Lulusan S-1

Kompetensi

  • Mampu bekerja dalam tim
  • Berpenampilan menarik dan mampu berkomunikasi baik secara verbal maupun nonverbal
  • Memiliki kecakapan menggunakan Ms. Office
  • Memiliki kecakapan multitasking
  • Memiliki minat di bidang grafis dan editing menjadi nilai tambah.

Cara melamar

Anda dapat melamar melalui tautan http://bit.ly/ppnpnBNNKPB2022.

Lowongan kerja ini dibuka hingga tanggal 22 Desember 20211.

Tidak ada biaya selama proses penerimaan PPNPN TA 2022.
.
Pertanyaan, pengumuman, dan pemberitahuan lebih lanjut hanya melalui kanal media sosial resmi BNN Kabupaten Purbalingga.

(Tribunnewswiki)

Baca lowongan kerja lainnya di sini





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved