Informasi awal #
TRIBUNNEWSWIKI.COM - Lolita merupakan sebuah film tahun 1997 yang mengangkat genre drama romansa.
Film tersebut diadaptasi dari novel dengan judul yang sama karya Vladimir Nabokov.
Film Lolita digarap oleh sutradara Adrian Lyne.
Film yang dibintangi Jeremy Irons dan Dominique Swain itu berdurasi 2 jam 17 menit.
Di IMDb, Lolita mendapat rating 6.9 dari 10. (1)
Sinopsis #
Film Lolita mengisahkan perjalanan cinta seorang profesor dan gadis bernama Lolita.
Baca: Film - Miracles from Heaven (2016)
Baca: Film - Jungle Cruise (2021)
Profesor tersebut bernama Humbert.
Saat itu, Profesor Humbert mengajar mata pelajaran sastra Inggris di New Hampshire, Amerika Serikat.
Selama di Amerika, ia menyewa sebuah rumah miliki seorang janda bernama Charlotte Haze (Melanie Griffin).
Dari situlah, awal pertemuan Humbert dan Lolita.
Keduanya memiliki perbedaan umur yang cukup jauh.
Sehingga, Profesor Humbert menyembunyikan perasaannya dari Lolita.
Namun, lambat laun keduanya mulai menjalin kisah asmara. (2)
Trailer #
Berikut trailer film Lolita (1997):
Baca: Film - My Brother, My Sister (2021)
Baca: Film - Tumbleweed (2013)
Pemeran #
Jeremy Irons - Humbert
Dominique Swain - Lolita
Melanie Griffith - Charlotte
Frank Langella - Clare Quilty
Suzanne Shepherd - Pratt
Erin Dean - Mona
Ed Grady - Melinik (2)
(TRIBUNNEWSWIKI.COM/PUAN)
Baca lengkap soal sinopsis film di sini
| Judul | Lolita |
|---|
| Genre | Drama romansa |
|---|
| Durasi | 2 jam 17 menit |
|---|
| Adaptasi | Novel 'Lolita' karya Vladimir Nabokov |
|---|
| Tayang Perdana | 1997 |
|---|
| Sutradara | Adrian Lyne |
|---|
| Pemeran | Jeremy Irons, Dominique Swain, dan Melanie Griffith |
|---|
Sumber :
1. www.imdb.com
2. www.suara.com
3. www.imdb.com