Film - Britney vs Spears (2021)

Film Britney vs Spears merupakan sebuah film dokumenter tentang kehidupan dan kasus konservatori Britney Spears.


zoom-inlihat foto
Film-Britney-vs-Spears.jpg
kompas.com
Film Britney vs Spears (2021)

Film Britney vs Spears merupakan sebuah film dokumenter tentang kehidupan dan kasus konservatori Britney Spears.




  • Informasi Awal #


TRIBUNNEWSWIKI.COM – Film Britney vs Spears adalah sebuah film dokumenter tentang kehidupan Britney Spears dan kasusnya dengan keluarganya sendiri.

Britney Spears diketahui telah menghadapi kasus perwalian yang membelenggunya dimana keluarganya khususnya ayahnya yang terlibat dengan konservatori Britney.

Film Britney vs Spears tayang di layanan streaming Netflix pada 28 September 2021 dan akan dijelaskan secara lengkap mengenai kasus konservatori oleh Britney Spears dan narasumber lainnya.

britney vs spears
Cuplikan salah satu adegan dalam Film Britney vs Spears (2021)

  • Sinopsis #


Film Britney vs Spears berkisah tentang kehidupan Britney Spears yang terkait dengan kasus konservatori atau perwalian yang dihadapainya selama 13 tahun. (1)

Dalam film ini, akan digambarkan bagaimana kehidupan Britney Spears di dunia hiburan secara lebih detail.

Baca: FILM - My Little Pony: A New Generation (2021)

Selain Britney Spears, beberapa narasumber penting juga akan ditampilkan untuk menceritakan dengan detail terkait kasus perwalian maupaun kehidupan Britney Spears.

Kasus konservatori Britney Spears bahkan memberikan dampak terhadap kesehatan mentalnya terutama di dunia music.

Masih banyak hal yang belum diketahui oleh media Internasional dan Britney Spears akan menggambarkan secara detail tentang kasus tersebut serta kehidupan pribadinya selama ini.

Baca: Film - I Love You, Man (2009)

  • Pemeran #


Inilah daftar pemeran dalam Film Britney vs Spears (2021): (2)

- Erin Lee Carr

- Felicia Culotta

- Jenny Eliscu

- Adnan Ghalib

Baca: Film - Endgame (2021)

- Sam Lutfi

- Britney Spears

- Jamie Spears

- Lynne Spears

(TribunnewsWiki.com/Mirta)

  • Trailer #


Berikut ini adalah trailer untuk Film Britney vs Spears (2021):



Tentang Film Britney vs Spears (2021)
Genre Dokumenter
Rating 7,2 IMDb
   


Sumber :


1. www.kompas.com
2. www.imdb.com


BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - The Period of

    The Period of Her adalah sebuah film drama
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved