Musisi Daniel Ingot Kembali Merilis Single Keduanya Berjudul 'Who Can Answer That'

Setelah sukses dengan lagu berjudul Would You, kini Daniel Ingot kembali merilis single keduanya 'Who Can Answer That'


zoom-inlihat foto
5-Daniel-Ingot.jpg
google
Daniel Ingot merilis album keduanya berjudul 'Who Can Answer That'


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Musisi Daniel Ingot kembali merilis singel keduanya yang berjudul Who Can Answer That.

Who Can Answer That merupakan lagu bernuansa musik R&B, Soul, dan Pop.

Lagu tersebut menceritakan tentang seseorang yang hidup di antara banyak orang dan memiliki persoalan akan kepercayaan orang lain.

Dimana kepercayaan itu seharusnya bersifat pribadi dan tidak untuk diperdebatkan.

Baca: Netflix Rilis Trailer Perdana Vivo, Film Petualangan Musikal Animasi yang akan Tayang Bulan Agustus

Baca: Raggil Suliza Rilis Lagu Gimmick, Kolaborasi dengan Faza, Berkisah Tentang Terjebak Kehidupan Palsu

Terkait seseorang mau percaya atau tidak tentang agama itu menjadi hak setiap orang.

Lantaran menggabungkan tiga jenis musik sehingga akan memberikan warna tersendiri bagi para penikmatnya.

Pada single kedua tersebut, Daniel Ingot berkolaborasi bersama vocalist dan saxophonist asal Surabaya, yakni Jeka (vocal) dan Irfan Ismail (saxophone).

Who Can Answer That resmi dirilis pada 30 Juli 2021.

Baca: Lirik dan Terjemahan Lagu Running in the sky, OST Hospital Playlist Season 2 Episode 11

Baca: Mutiara Azka Rilis Lagu Baru Bertajuk Butterfly, Sebut Berdasarkan Pengalamannya Saat Jatuh Cinta

Sebelumnya, Daniel Ingot juga telah merilis single pertamanya berjudul Would You.

Daniel Ingot merupakan gitaris sekaligus songwriter asal Surabaya.

Ia lahir di Surabaya, pada 15 Maret 1992.

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/PUAN)

Baca lengkap soal sinopsis film di sini

 





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved