Lee Bong Ryun

Beberapa film dan drama yang pernahi ia bintangi, yakni "Hometown Cha-Cha-Cha", "Sweet Home", "Kim Ji-Young: Born 1982", hingga "A Taxi Driver".


zoom-inlihat foto
Lee-Bong-Ryun.jpg
facebook/leebongryeon
Lee Bong Ryun (이봉련) merupakan seorang aktris asal Korea Selatan yang dilahirkan di Pohang pada tanggal 03 Agustus 1972.

Beberapa film dan drama yang pernahi ia bintangi, yakni "Hometown Cha-Cha-Cha", "Sweet Home", "Kim Ji-Young: Born 1982", hingga "A Taxi Driver".




  • Informasi Awal #


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Lee Bong Ryun (이봉련) merupakan seorang aktris asal Korea Selatan yang dilahirkan di Pohang pada tanggal 3 Agustus 1972.

Dia menyelesaikan pendidikan terakhirnya di Universitas Seni Daegu serta Universitas Chung-Ang.

Lee Bong Ryun memulai debut aktingnya dengan tampil dalam film yang berjudul “Late Blossom” yang tayang pada tahun 2011.

Kemudian, disusul pada tahun 2013, ia berkesempatan membintangi serial drama berjudul “Reply 1994”.

Lee Bong Ryun juga beberapa kali kerap tampil dalam film hits, seperti "Samjin Company English Class" (2020), "Kim Ji-Young: Born 1982" (2019), "Exit" (2019), "A Taxi Driver" (2017), dan masih banyak lainnya.

Pada tahun 2021, ia membintangi serial drama "Hometown Cha-Cha-Cha", dan menggaet Kim Seon Ho dan Shin Min Ah sebagai pemeran utama. (1) (2)

Lee Bong Ryun
Lee Bong Ryun (facebook/leebongryeon)

Baca: Kim Seon Ho

Baca: Shin Min Ah

  • Film #


• Three Sisters (2021)

Samjin Company English Class (2020)

The Golden Holiday (2020)

• Kim Ji-Young: Born 1982 (2019)

• Exit (2019)

• Birthday (2019)

• A Haunting Hitchhike (2019)

• The Drug King (2018)

• Passing Summer (2018)

• Dark Figure of Crime (2018)

• Burning (2018)

• The Bros (2017)

• A Taxi Driver (2017)

• Okja (2017)

• How to Break up with My Cat (2016)

• Run-Off (2016)

• Life Is but an Empty Dream (2015)

• Girl on the Edge (2015)

• A Matter of Interpretation (2015)

• Masquerade (2012)

• Confession of Murder (2012)

• Late Blossom (2011) (1) (2)

Baca: FILM - Samjin Company English Class (2020)

Baca: FILM - The Golden Holiday (2020)

  • Serial Drama #


Hometown Cha-Cha-Cha (tvN, 2021)

• Sweet Home (Netflix, 2020)

• Run On (JTBC, 2020-2021)

• When the Weather is Fine (JTBC, 2020)

• Melting Me Softly (tvN, 2019)

• Life on Mars (OCN, 2018)

While You Were Sleeping (SBS, 2017)

• Drama Special: The Last Week of Madam Jung (KBS2, 2017)

• Tomorrow With You (tvN, 2017)

• Awl (JTBC, 2015)

• Reply 1994 (tvN, 2013) (1) (2)

Baca: Drama Korea - Hometown Cha-Cha-Cha (2021)

Baca: Drama Korea - While You Were Sleeping (2017)

(TribunnewsWiki.com/Septiarani)



Nama Lee Bong Ryun
Kelahiran Pohang, 3 Agustus 1972
Pendidikan Universitas Seni Daegu, Universitas Chung-Ang
Profesi Aktris
Debut 2011


Sumber :


1. koreandrama.web.id
2. mydramalist.com


BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Musuh dalam Selimut

    Musuh dalam Selimut adalah sebuah film drama romansa
  • Film - Sanubari Jakarta (2012)

    Sanubari Jakarta adalah film drama omnibus Indonesia yang
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved