Penistaan Agama

Penistaan agama ialah suatu tindakan yang menghina, menghujat, mengolok-olok agama maupun kitab suci


zoom-inlihat foto
1-Penistaan-Agama.jpg
Shutterstock
ILUSTRASI - Macam-macam agama

Penistaan agama ialah suatu tindakan yang menghina, menghujat, mengolok-olok agama maupun kitab suci




  • Informasi awal #


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Penistaan agama merupakan tindakan buruk yang dilakukan oleh seseorang terhadap sebuah agama ataupun kitab suci.

Tindakan tersebut dapat berupa penghinaan, hujatan, maupun cemoohan.

Di Indonesia, kasus penistaan agama sudah tak asing lagi di telinga masyarakat.

Beberapa kasus yang dianggap sebagai penistaan agama adalah kasus Lia Eden dan Basuki Tjahaya Purnama, Tajul Muluk, dan lain-lain. (1)

Youtuber Muhammad Kace diduga melakukan penistaan agama
Youtuber Muhammad Kace diduga melakukan penistaan agama (YouTube)

Baca: Agama Bahai

  • Hukum #


Hukum penistaan agama di Indonesia diatur dalam Pasal 156(a) Kitab Undang-undang Hukum Pidana (KUHP) Indonesia yang berbunyi sebagai berikut ini:

Melarang setiap orang yang dengan sengaja di muka umum mengeluarkan perasaan atau melakukan perbuatan yang bersifat permusuhan, penyalahgunaan, atau penodaan terhadap suatu agama yang dianut di Indonesia atau dengan maksud supaya orang tidak menganut agama apapun. Pelanggaran Pasal 156(a) dipidana penjara selama-lamanya lima tahun.

Jozeph Paul Zhang alias Shindy Paul Soerjomoeljono telah berstatus tersangka dalam perkara penistaan agama
Jozeph Paul Zhang alias Shindy Paul Soerjomoeljono telah berstatus tersangka dalam perkara penistaan agama (Kolase Tribun Timur/ Sakinah Sudin)

Baca: Jet Lag

Namun, tidak ada rumusan, kriteria, ataupun pengertian yang jelas untuk menganalisis sebuah tindakan tergolong penistaan agama atau tidak. (2)

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/PUAN)

Baca lengkap soal inflasi di sini

 



Nama Penistaan Agama
   


Sumber :


1. id.wikipedia.org
2. www.suara.com


BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - The Period of

    The Period of Her adalah sebuah film drama
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved