Chord Kunci Gitar Seandainya - Vierra, Seandainya Kau Tau Ku Tak Ingin Kau Pergi

Berikut ini adalah chord gitar dan lirik lagu Seandainya milik grup musik Vierra.


zoom-inlihat foto
widy0003.jpg
TRIBUNNEWS/JEPRIMA
Chord Kunci Gitar Seandainya - Vierra, Seandainya Kau Tau Ku Tak Ingin Kau Pergi


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Lagu berjudul "Seandainya" merupakan lagu yang dinyanyikan dan dipopulerkan oleh grup musik Vierra.

Pencipta lagu "Seandainya" adalah Kevin Aprilio.

Lagu tersebut dirilis pada 2009 dalam album yang bertajuk My First Love.

Berikut chord gitar dan lirik lagu Seandainya milik Vierra.

Baca: Widi Mulia

Baca: Kevin Aprilio

[Intro]
Am F G 5x

Am F G
Kelak kau kan menjalani hidupmu sendiri
Am F G
Melupai kenangan yang telah kita lalui

Am F G
Yang tersisa hanya aku sendiri disini
Am F G
Kau akan terbang jauh menembus awan
Am F G
Memulai kisah baru tanpa diriku

[Reff]
C G E Am G
Seandainya kau tau ku tak ingin kau pergi
F G C
Meninggalkan ku sendiri bersama bayangan ku
G E Am G
Seandainya kau tau aku kan selalu cinta
F G
Jangan kau lupakan kenangan kita selama ini

[Interlude]
Am F G 2x

Am F G
Kelak kau kan menjalani hidupmu sendiri
Am F G
Melupai kenangan yang telah kita lalui
Am F G
Kau akan terbang jauh menembus awan
Am F G
Memulai kisah baru tanpa diriku

[Reff]
C G E Am G
Seandainya kau tau ku tak ingin kau pergi
F G C
Meninggalkan ku sendiri bersama bayangan ku
G E Am G
Seandainya kau tau aku kan selalu cinta
F G
Jangan kau lupakan kenangan kita selama ini

[Interlude]
F G F G

[Reff]
C G E Am G
Seandainya kau tau ku tak ingin kau pergi
F G C
Meninggalkan ku sendiri bersama bayangan ku
G E Am G
Seandainya kau tau aku kan selalu cinta
F G
Jangan kau lupakan kenangan kita selama ini

[Coda]
Am F G 3x

(tribunnewswiki.com/Rakli)

Baca lebih lengkap seputar chord gitar di sini





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2025 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved