TRIBUNNEWSWIKI.COM - PT Alam Sutera Realty Tbk. membuka lowongan kerja dan dan ada tiga posisi yang dibutuhkan.
Posisi ini dapat diisi oleh lulusan baru atau fresh graduate.
PT Alam Sutera Realty Tbk. adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang properti.
Dikutip dari akun Instagram Kemnaker, berikut posisi yang dibutuhkan dan persyaratannya.
1. Lowongan kerja teknik
- Minimal lulusan SMK atau D-3 jurusan elektrikal/mekanikal/sipil.
- Memiliki pengalaman minimal 1 menangani MEP, mencakup instalasi listrik, AC, genset, chiller, dan sebagainya.
- Bersedia ditempatkan di area Tangerang dan Jakarta Selatan.
- Mau bekerja keras, cepat belajar, dan beradaptasi.
- Bersedia bekerja secara shift.
- Batas waktu pendaftaran: 19 April 2021.
2. Lowongan kerja management trainee
- Lulusan S1 jurusan teknik kimia/mesin/elektro/manufaktur.
- Memiliki pengalaman 1 tahun di bidang manufaktur.
- Fresh graduate dipersilahkan melamar.
- Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik.
- Bersedia ditempatkan di Cimanggis dan Karawang.
- Batas waktu pendaftaran: 7 Mei 2021.
3. Lowongan kerja budget and cost control staff
- Lulusan S1 jurusan akuntansi atau keuangan.
- Fresh graduate dipersilahkan melamar.
- Mampu mengoperasikan komputer.
- Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik.
- Memiliki akurasi dan detail yang tinggi.
- Mampu bekerja di bidang administrasi.
- Bersedia di tempatkan di area Alam Sutera.
- Batas waktu pendaftaran: 7 Mei 2021.
Pelamar yang memenuhi kriteria yang dipersyaratkan bisa mendaftar secara online di laman rekrutmen Alam Sutera sebelum batas waktu pendaftaran.
Hati-hati dengan penipuan yang mengatasnamakan Alam Sutera karena segala proses rekrutmen tidak dipungut biaya apa pun.
Informasi lengkap tentang lowongan kerja di Alam Sutera 2021 bisa Anda lihat di https://career.alam-sutera.com/#joinus, lalu pilih menu "Lulusan Baru".
Lowongan kerja lain
Lowongan kerja BCA
PT Bank Central Asia Tbk. atau Bank BCA kembali membuka lowongan kerja.
Ada sejumlah posisi yang dibutuhkan dan dapat dilamar oleh mereka yang sesuai dengan persyaratan.
Bank BCA berdiri sejak 1957 dan merupakan bank swasta terbesar di Indonesia.
Dikutip dari laman resmi, berikut posisi dan persyaratan dalam lowongan kerja kali ini.
1. Relationship Officer
Tentang pekerjaan
Relationship Officer BCA berperan untuk memastikan nasabah mendapatkan solusi keuangan yang sesuai dengan kebutuhan para nasabah termasuk melakukan analisis kelayakan kredit bagi calon debitur.
BCA mempersiapkan program pelatihan yang intensif selama 1 tahun agar para Relationship Officer dapat menjalankan perannya dengan optimal.
Lulusan Program Relationship Officer akan diangkat langsung menjadi karyawan tetap di kantor cabang BCA. Selama pelatihan, peserta akan mendapatkan uang saku, jaminan kesehatan, tunjangan hari raya, tunjangan akhir tahun dan tentunya pelatihan yang berkualitas dari BCA.
Baca: Lowongan Kerja Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH), Ada Banyak Posisi
Persyaratan
- Pendidikan minimal S1 dari semua jurusan
- Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2.75 dari skala 4.00
- Usia maksimal 24 tahun
- Memiliki minat terhadap kewirausahaan dalam dunia kerja
- Menyukai dunia marketing / bisnis
- Senang menjalin relasi dengan orang lain
- Memiliki kemampuan negosiasi yang baik
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Memiliki keinginan berprestasi
- Belum menikah dan bersedia untuk tidak menikah selama pendidikan
- Bersedia menjalani ikatan dinas setelah pendidikan
Baca: Lowongan Kerja TikTok Indonesia untuk Lulusan S-1 Semua Jurusan
2. IT Engineer
Gambaran pekerjaan
Berikut beberapa gambaran pekerjaan di IT Kantor Pusat.
- Application Developer
- IT Infrastructure (Storage Area Network/SAN, Mainframe System, Server & Operating System, Automation,
- Network, Data Center Operation, Data Center Facility Management)
- Data Warehouse & Data Mining
- IT Risk & Governance
- IT Architecture
- IT Service Management & Service Quality
- IT Security
Persyaratan
- Lulusan S1 dengan latar belakang pendidikan atau pekerjaan di bidang IT / komputer
- IPK minimal 2,75 (skala 4,00)
- Usia maksimal 27 tahun
- Memiliki pengetahuan mengenai Database (SQL Server, Oracle) dan Big Data dapat menjadi nilai lebih
- Memiliki pengetahuan mengenai bahasa pemograman seperti C#, .Net, Java (OOP, ASP .Net MVC), Javascript, Python, dan JSON, dan framework seperti Spring, Angular, React, Vue, dan Node.
- Memiliki pengetahuan terkait infrastruktur IT
- Bersedia bekerja dengan sistem shift (untuk posisi Data Center Operation)
- Disiplin, jujur, teliti, dan memiliki motivasi kerja yang tinggi.
- Mampu bekerja sama dalam tim
- Lokasi kerja:Jakarta / Tangerang (semua posisi). Tambahan lokasi di Cibitung / Surabaya (khusus posisi Data Center Operation & Data Center Facility Management).Tambahan lokasi di Yogyakarta (khusus posisi Application Developer)
Baca: Lowongan Kerja PT Evos Esports Indonesia April 2021 untuk Lulusan S-1
3. Data Specialist
Tentang pekerjaan
Data Center Specialist yang bertugas untuk mengelola operasional data center danDisaster Recovery Center (DRC) yang meliputi pemeliharaan, pengawasan dan pengembangan sarana infrastruktur data center facility.
Mereka juga harus memastikan bahwa seluruh sarana infrastruktur di data center dapat digunakan, memberikan support yang dibutuhkan (baik disebabkan oleh masalah yang timbul atau perkembangan kebutuhan), membuat dokumentasi konfigurasi terhadap sarana infrastruktur yang digunakan, memeriksa kelengkapan prosedural untuk perubahan di data center, serta melakukan review perubahan tersebut terhadap layanan data center.
Persyaratan
- Lulusan Sarjana (S1) dengan IPK minimal 3,00
- Latar belakang jurusan Teknik Informatika / Teknik Elektro / Sistem Informasi
- Pria, usia maksimal 26 tahun
- Bersedia bekerja dengan sistem shift
- Mampu bekerja sama dalam tim
Baca: Lowongan Kerja BUMN PT Pegadaian untuk Lulusan S-1, Berikut Penempatannya
4. DevOps Engineer
Tugas
- Analyze, design, and implement CI/CD automation and also improve existing CI/CD pipeline with gitOps mechanism
- Maintain existing cluster Kubernetes / OpenShift together with ops team
- Continuously improve Monitoring Dashboard to ensure visibility and early warning for the cluster and application inside (via Kube Mixin, Prometheus, Grafana, Kibana, Zipkin, etc)
- Explore, design, plan, and improve new technology implementation in Kubernetes / Openshift platform (such as Chaos Engineering, Canary Deployment, Service Mesh, Operator Framework)
- Build Disaster Recovery Plan
- Conduct Postmortem analysis and improvement planning for Ops
- Ensure stable performance, application availability, observability and scalability Best Practices
- Cooperate with developer in implementing best practices in application development and deployment process (unit testing, deploy mechanism, configuration, etc)
Persyaratan
- Bachelor’s Degree in Information Technology
- Minimum GPA of 3.00
- Having knowledge in Software Design Practices (microservices, message queue, sync async) and High
- Availability Design (load balancing, active-passive, CAP Theorem)
- Experience in the same field and familiarity with Linux, Springboot, and Angular/Vue/React are plus points
5. Wealth Management Program (WMP)
Tentang Pekerjaan
BCA membutuhkan professional muda berpengalaman yang memiliki ketertarikan tinggi terhadap dunia investasi keuangan (terutama produk ekuitas dan pendapatan tetap) untuk bergabung di Wealth Management Program yang pendidikannya akan berlangsung selama 1 tahun.
Wealth Management Program akan bertugas sebagai product specialist yang akan bertugas dikantor cabang BCA agar lebih optimal dalam menawarkan solusi investasi keuangan kepada nasabah.
Tidak hanya mendampingi, diharapkan lulusan program dapat melakukan edukasi investasi dikantor cabang BCA dan dapat mendukung pencapaian target cabang dari produk investasi.
Persyaratan
- Lulusan S1, IPK 3.00, Usia maksimal 24 tahun
- Lulusan S2, IPK 3.25, Usia maksimal 26 tahun
- Memiliki ketertarikan dan passion terhadap investasi/ wealth management
- Mampu berbahasa inggris secara lisan dan tulisan
- Memiliki analytical thinking dan problem solving yang baik
- Memiliki kemampuan intrapersonal dan interpersonal yang baik
- Belum dan bersedia tidak menikah selama masa pendidikan 1 tahun
- Bersedia menjalani ikatan dinas selama 2 tahun
6. IT Trainee
Tentang Pekerjaan
Perkembangan teknologi yang kian pesat merupakan salah satu tantangan yang harus dihadapi oleh semua perusahaan di Indonesia, termasuk BCA.
Menjawab tantangan ini, BCA terus mengedepankan inovasi agar dapat senantiasa menjadi bank yang dapat diandalkan oleh masyarakat.
Inovasi yang dilakukan BCA selama ini membutuhkan dukungan dari semua pihak terutama bagian IT.
Untuk mempersiapkan tenaga profesional di bidang IT, BCA secara spesifik merancang sebuah program bagi lulusan Ilmu Komputer yang disebut sebagai BCA IT Trainee.
Peserta BCA IT Trainee akan mengikuti pelatihan selama 6,5 bulan di BCA. Lulusan program ini akan diangkat langsung menjadi karyawan tetap dan ditempatkan di Divisi IT BCA.
Selama pelatihan, peserta akan mendapatkan uang saku, jaminan kesehatan, tunjangan hari raya, tunjangan akhir tahun dan tentunya pelatihan yang berkualitas dari BCA.
Persyaratan
- Lulusan S1 / S2, dengan IPK minimal 3,00 (Strata 1) dan 3,25 (Strata 2)
- Memiliki latar belakang pendidikan dari jurusan Teknik Informatika / Sistem Informasi / Teknik Komputer /
- Statistik / Fisika / Matematika / Teknik Industri / Teknik Mesin / Teknik Elektro
- Memiliki pengetahuan dasar dan ketertarikan di bidang IT
- Memiliki pengalaman bekerja di bidang teknologi (IT) menjadi nilai tambah
- Usia maks. 24 tahun (Strata 1) dan 26 tahun (Strata 2)
- Bersedia tidak menikah selama 6,5 bulan masa pendidikan
- Bersedia menjalani ikatan dinas setelah pendidikan
- Penempatan di Kantor Pusat (Jakarta / Tangerang)
7. Data Analyst
Tentang pekerjaan
- Melakukan pengolahan data secara kuantitatif maupun kualitatif untuk pendapatkan pemahaman yang menyeluruh.
- Mendapatkan valuable insight dari data yang telah diolah untuk dijadikan dasar dalam pengambilan keputusan dalam perusahaan.
- Menyajikan dan presentasi laporan hasil pengolahan data kepada top management BCA.
Persyaratan
- Lulusan S1 dari jurusan Statistik / Matematika / IT / Ekonomi.
- IPK minimal 2.75 (skala 4.00).
- Usia maksimal 26 tahun.
- Memiliki wawasan yang luas mengenai makro ekonomi.
- Memiliki kemampuan bahasa inggris yang baik (lisan dan tulisan) serta mampu melakukan presentasi dalam bahasa Inggris.
- Mau belajar serta mengembangkan diri.
- Memiliki minat ataupun menguasai dasar-dasar PHP, VB, Java, SQL
- Menguasai teknik dan analisa pengolahan data statistik.
- Memiliki pengalaman sebagai Data Analyst serta memiliki kemampuan menggunakan Power BI, Qliksense, D3 merupakan nilai tambah.
8. Management Development Program (MDP)
Tentang Pekerjaan
Live your career adventure and face the era of industry revolution 4.0 with BCA.
Through the entire 1 years of training program, you will get extensive knowledge about banking (marketing, audit, development, etc.). The best learning experience with outstanding training and mentor will be the best weapon for you to face the challenge ahead.
Persyaratan
- Eager to learn and love challenge
- Excellent leadership, interpersonal and communication skills
- Willing to be placed all over Indonesia
- Fresh graduate are welcome to apply
- Minimum Bachelor Degree with min. GPA 3.00 (S1) / 3.25 (S2)
- Maximum 24 years old (S1) / 26 years old (S2)
- Single & willing not to get married for 1 year of education program
Cara melamar
Jika berminat, Anda dapat melamar melalui laman resmi https://karir.bca.co.id/karir/
Hati-hati terhadap segala penipuan yang mengatasnamakan Bank BCA.
(Tribunnewswiki/Tyo)
Artikel ini telah tayang di Kontan.co.id dengan judul "Terbaru! Alam Sutera buka lowongan kerja, fresh graduate bisa ikut mendaftar"
Baca berita lowongan kerja lainnya di sini.