Tanpa Disadari, 5 Makanan dan Minuman Ini Ternyata Memiliki Kandungan Kolesterol Tinggi

Bagi yang memiliki kolesterol tinggi makanan tinggi kolesterol bukan serta-merta langsung dijauhi, namun dibatasi konsumsinya, apa saja makanannya?


zoom-inlihat foto
ilustrasi-makanan-favorit.jpg
Pixabay
Bagi yang memiliki kolesterol tinggi makanan tinggi kolesterol bukan serta-merta langsung dijauhi, namun dibatasi konsumsinya, apa saja makanannya?


UPLOAD PAGI

TRIBUNNEWSWIKI.COM - Kolesterol yang ada di dalam tubuh tidak hanya dihasilkan sendiri oleh tubuh tetapi juga dipasok oleh makanan yang diserap.

Bagi yang memiliki kolesterol tinggi, tentu diet merupakan salah satu faktor yang sangat penting untuk diperhatikan.

Makanan tinggi kolesterol bukan serta-merta langsung dijauhi, namun dibatasi konsumsinya.

Berdasarkan informasi dari General Hospital Singapore, Yuk kenali aneka makanan yang tinggi kolesterol :

1. Telor burung puyuh dan kuning telur ayam

Memiliki kandungan kolesterol 3640 mg, dikategorikan pantang untuk dimakan.

2. Jeroan kambing, kandungan kolesterol 610 mg

Dimakan boleh tapi berbahaya dika berlebih dalam memakannya.

3. Susu sapi cream memiliki kandungan kolesterol 280

Tidak dianjurkan untuk meminum secara berlebihan.

Ke halaman 2 ==>





Penulis: Andra Kusuma
Editor: ANDKP
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved