5 Sayuran Ini Tidak Boleh Dikonsumsi Pemilik Golongan Darah O secara Berlebihan

Ternyata orang yang memiliki golongan darah O cenderung mudah mengalami peningkatan asam lambung, jadi tidak boleh makan 5 sayuran ini secara berlebih


zoom-inlihat foto
sayuran-dan-buah.jpg
Bold Business
5 sayuran dan buah yang banyak mengandung vitamin C, baik untuk kesehatan tubuh.


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Manusia sangat dianjurkan banyak makan sayuran.

Malah porsi sayuran, plus buah, sebaiknya harus lebih banyak.

Tapi untuk mereka pemilik darah O, alias golongan darah O, ternyata tidak semua sayuran baik untuk mereka.

Teori ini dilandasi penelitian bertahan-tahun yang dilakukan oleh Dr. Peter J. D’Adamo, ahli naturopatis asal Amerika Serikat (AS).

Hasil penelitiannya menunjukkan bahwa setiap bahan pangan memiliki reaksi berbeda terhadap golongan darah.

Di mana, bahan pangan tertentu bisa bermanfaat, tapi bisa bersifat racun bagi gologan darah lainnya.

Kondisi itu bisa terjadi karena hampir setiap bahan makanan mengandung lektin, yakni sejenis protein yang akan bereaksi dengan darah dalam tubuh.

Apabila golongan darah tidak cocok dengan lektin, akan terjadi gangguan kesehatan, seperti penggumpalan darah yang dapat memicu beragam penyakit.

Mengenai hal tersebut, melansir Buku Menu Sehat & Lezat Sebulan untuk Golongan Darah O (2007) oleh Budi Sutomo, S.Pd & dr. Yoanita Ristyaningrum, ternyata orang yang memiliki golongan darah O cenderung mudah mengalami peningkatan asam lambung.

Ke halaman 2 ==>





Penulis: Andra Kusuma
Editor: ANDKP
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Malam 3 Yasinan

    Malam 3 Yasinan adalah sebuah film horor Indonesia
  • Film - Pokun Roxy (2013)

    Pokun Roxy adalah sebuah film horor komedi Indonesia
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved