6 Tips Agar Kamu Mudah Bangun Pagi

Akibatnya akan sering terlambat untuk pergi ke sekolah, kantor, maupun bandara. Satu diantara disebabkan oleh seringnya begadang di malam hari


zoom-inlihat foto
bangun-pagi.jpg
fsnursing.com
Cara Mudah Bangun Pagi


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Bangun di pagi hari jadi kebiasaan yang susah bagi sebagian orang.

Akibatnya akan sering terlambat untuk pergi ke sekolah, kantor, maupun bandara.

Satu di antara disebabkan oleh seringnya begadang di malam hari, membuat susah bangun pagi.

Sebenarnya ada beberapa cara yang bisa kamu coba agar bisa bangun lebih pagi.

Berikut enam tips yang mungkin bisa membuatmu bangun pagi dan tidak lagi terlambat.

1. Buat rutinitas waktu tidur

Tips paling umum adalah membuat rutinitas waktu tidur lebih awal.

Agar lebih mudah tidur kamu bisa berkomitmen untuk tidak menggunakan ponsel sesaat sebelum tidur di malam hari.

Biasanya, ini termasuk meminimalisir waktu yang kamu habiskan di depan layar gadget di malam hari, meletakkan ponsel di ruangan yang berbeda.

Sebagai gantinya, bacalah buku selama 30-40 menit sebelum tidur, dan mengisi daya ponsel di sisi lain ruangan yang jauh dari jangkauan.

Ke Halaman 2 ==>





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Uang Passolo (2026)

    Uang Passolo adalah sebuah film drama Indonesia yang
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved