Tumbuh Liar, Simak Manfaat Kesehatan dari Pohon Kersen dan Buahnya

Meski terkesan diabaikan, ternyata buah kersen atau talok mempunyai banyak manfaat bagi kesehatan


zoom-inlihat foto
pohon-kersen-atau-talok.jpg
Tribunjualbeli.com
Pohon kersen atau


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Pernahkah kamu makan buah kersen atau yang biasa disebut buah kersen?

Buah yang satu ini berwarna hijau dan menjadi merah ketika matang.

Lebih sering dimangsa burung atau kelelawar.

Padahal rasanya manis meski daging buahnya kecil dan tak umum kulitnya dimakan, sementara susah untuk mengupas kulitnya.

Nama Latin dari tanaman ini adalah Muntingia calabura, tanaman ini sebenarnya mudah dan cepat tumbuh.

Tingginya bisa mencapai 10 meter.

Meski terkesan diabaikan, namun buah ini memiliki banyak manfaat.

Terlebih buahnya.

Julia F Morton dalam bukunya “Fruits of Warm Climates” tahun 1987, menguraikan, setidaknya, ada 12 jenis senyawa yang terkandung dalam buah talok.

Buah Kersen
Buah kersen

Ke Halaman 2 =>





Penulis: Andra Kusuma
BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - The Period of

    The Period of Her adalah sebuah film drama
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved