Informasi Awal #
TRIBUNNEWSWIKI.COM - Oppo Enco M31 merupakan earphone keluaran Oppo.
Earphone ini memiliki model neckband.
Dalam artian, perangkat ini bisa dikalungkan di leher.
Perangkat nirkabel ini diluncurkan bersama dengan Oppo Enco W31 di pasar Indonesia.
Enco M31 menjadi model neckband kedua Oppo setelah Enco Q1.
Earphone ini sudah dilengkapi dengan algoritma AI dan dynamic mode yang membuat suara lebih powerful. (1)
Baca: Oppo Reno 4 Pro
Keunggulan #
Oppo Enco M31 dibekali dengan teknologi LDAC Ultra-Clear Audio Transmission.
Teknoloi itu memungkinkan irama yang dihasilkan sangat halus dan detail.
Seain itu bass mode akan membuat memanjakan penggemar musik dengan bass dominan.
Pengguna tak perlu khawatir soal kualitas.
Perangkat ini mendapat sertifikasi Hi-Res Wireless Audio.
Suara dari luar tak akan mengganggu mengingat Enco M31 dilengkapi dengan AI-Powered Noise Cancellation. (2)
Baca: Oppo Enco W51
Harga #
Oppo Enco M31 diabnderol dengan harga Rp 500.000. (1)
Pembelian bisa dilakukan lewat laman resmi Oppo di link berikut.
Baca: Oppo Watch
(TribunnewsWiki.com/Nur)
| Nama | Enco M31 |
|---|
| Kategori | Earphone |
|---|
| Model | Neckband |
|---|
| Produsen | Oppo |
|---|
Sumber :
1. tekno.kompas.com
2. www.oppo.com