Daftar 6 Zodiak yang Paling Susah Ditebak, Misterius hingga Selalu Buat Orang Lain Penasaran

Berikut adalah zodiak yang susah ditebak dan dipahami oleh orang lain, sehingga selalu membuat penasaran.


zoom-inlihat foto
ilustrasi-zodiak-malu.jpg
Pixabay
Ilustrasi Zodiak


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Inilah zodiak yang paling susah ditebak oleh orang lain dan selalu buat penasaran.

Orang yang memiliki zodiak ini biasanya susah ditebak dan dipahami oleh orang lain, sehingga selalu membuat penasaran.

Banyak orang yang memang misterius karena tertutup dengan orang lain.

Dilansir oleh TribunStyle, biasanya orang tertutup cenderung susah berbicara kepada orang lain.

Karakter tersebut juga melekat bersama zodiak orang itu.

Kira-kira siapa saja zodiak yang misterius dan susah dipahami?

Baca: Daftar 6 Zodiak yang Mudah Baper dan Susah Move On dari Mantan Pasangan, Kamu Termasuk?

Baca: Deretan Zodiak Paling Tak Percaya Diri, Mereka Selalu Merasa Insecure dan Cemas, Cek Zodiakmu!

Dikutip TribunnewsWiki dari faktazodiakmu.id, berikut 5 zodiak yang dikenal paling misterius :

1. Pisces

Tidak terlalu suka berbicara, zodiak satu ini terkenal cukup pendiam.

Pisces juga menjadi satu-satunya orang yang tetap bisa stay cool, di saat yang lain sibuk membicarakan tentang banyak hal.

Mereka lebih suka berpikir dan merencanakan segala sesuatunya di dalam pikiran mereka.

Meski demikian pada akhirnya mereka tidak mengungkapkannya.

ilustrasi
ilustrasi (Pixabay)

2. Libra

Sudah banyak orang yang tidak kaget dengan karakter yang dimiliki oleh zodiak satu ini.

Mereka sosok yang cenderung independen dan suka melakukan banyak hal seorang diri.

Mereka cukup pintar dalam mengendalikan diri.

Sekalinya mereka berbicara dan mengeluarkan pendapat, orang lain biasanya akan mendengarkannya secara seksama.

Karena, langka bagi mereka untuk bisa melihat Libra berbica mengenai apa yang dia pikirkan.

Orang dengan karakter misterius
Orang dengan karakter misterius (variety.com)

3. Cancer

Cukup cerdik dan memiliki banyak ide di dalam kepalanya membuat Cancer menjadi sosok yang sangat produktif dalam kesehariannya.

Meski begitu, mereka bukanlah sosok dengan karakter yang akan dengan mudah membagikan pemikirannya pada orang lain.

Mereka suka membuat orang bertanya-tanya dan frustasi dengan apa yang sedang dia lakukan.

Baca: 12 Urutan Zodiak Paling Psikopat dan Berbahaya, Aquarius Cerdik Menutupi Kejahatan, Kalian?

 

4. Scorpio

Misterius sepertinya menjadi salah satu karakter yang menyatu dengan zodiak satu ini.

Bukan menjadi kekurangan, namun mereka mampu memanfaatkan karakternya menjadi sesuatu yang dapat memikat orang lain.

Mereka mampu membuat orang bertanya-tanya dan penasaran dengan dirinya.

Karakter ini juga yang membuat orang lain sulit untuk bisa meraih zodiak satu ini dengan mudah.

Ilustrasi misterius
Ilustrasi misterius (Pixabay)

5. Aquarius

Ketika sedang berada di sebuah ruangan yang penuh dengan banyak orang, orang-orang dengan zodiak Aquarius akan lebih memilih untuk tetap tenang dan hanya mengamati keadaan di sekelilingnya saja.

Mereka seorang pengamat yang cukup tertutup dan sukses bikin orang penasaran dengan dirinya.

Baca: 6 Zodiak Paling Keras Kepala, Bahkan Kerap Jadi Sasaran Amukan Si Bos, Kalian Termasuk?

Baca: 4 Zodiak yang Diam-diam Memiliki Kecerdasan Diatas Rata-rata, Virgo Zodiak Paling Cerdas

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Al Farid/TRIBUNSTYLE.COM)





BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved