Tang Wei

Tang Wei merupakan aktris China yang sudah membintangi berbagai judul film. Beberapa film terkenal yang ia bintangi antara lain Late Autumn dan Blackhat.


zoom-inlihat foto
tang-wei-dalam-film-late-autumn-2010.jpg
IMDb
Tang Wei dalam film Late Autumn (2010)--- Tang Wei merupakan aktris China yang sudah membintangi berbagai judul film. Beberapa film terkenal yang ia bintangi antara lain Late Autumn dan Blackhat.

Tang Wei merupakan aktris China yang sudah membintangi berbagai judul film. Beberapa film terkenal yang ia bintangi antara lain Late Autumn dan Blackhat.




  • Kehidupan Awal #


TRIBUNNEWSWIKI.COM - Tang Wei lahir di Wenzou, Zhejiang, China, pada 7 Oktober 1979.

Tidka banyak informasi mengenai latar belakang keluarga Tang Wei, termasuk kedua orangtuanya.

Namun, aktris China ini diketahui mengenyam pendidikan di Central Academy of Drama, Beijing.

Kini, ia dikenal sebagai seorang aktris yang telah membintangi berbagai judul film.

Tang Wei menikah dengan Kim Tae-yong pada tahun 2014.

Dari pernikahan tersebut, keduanya dikaruniai seorang anak. (1)

Baca: Jin Ki-joo

Tang Wei dalam Huang jin shi dai (2014)
Tang Wei dalam Huang jin shi dai (2014) --- Tang Wei merupakan aktris China yang sudah membintangi berbagai judul film. Beberapa film terkenal yang ia bintangi antara lain Late Autumn dan Blackhat. (IMDb)

  • Karier #


Tang Wei sudah terjun ke dunia hiburan sejak lama.

Aktris satu ini sudah tampil di layar kaca pada tahun 1998.

Kala itu iaterlibat dalam Chinese Female Football.

Sekitar enam tahun berselang, Tang Wei kembali tampil di layar kaca, dalam Policewoman Swallow.

Debut layar lebar Tang Wei baru dimulai pada tahun 2007.

Kala itu, ia memainkan peran sebagai Wang Chia-chi dalam film 'Lust, Caution'.

Film tersebut berhasil melambungkan nama Tang wei.

Berkat aktingnya, ia memborong berbagai penghargaan dan masuk dalam berbagai nominasi.

Pada tahun 2010, ia kembali mendulang kesuksesan berkat aktingnya di film Late Autumn.

Berperan sebagai Anna, Tang Wei kembali meraih beberapa penghargaan.

Di tahun yang sama, Tang Wei tampil dalam Crossing Hennessy sebagai Oi-Lin.

Pada tahun 2015, ia tampil dalam Blackhat.

Dalam film tersebut, Tang Wei beradu peran dengan Chris Hemsworth. (2)

Baca: Chris Hemsworth

Holt McCallany, Chris Hemsworth, dan Wei Tang in Blackhat (2015)
Holt McCallany, Chris Hemsworth, dan Wei Tang in Blackhat (2015) (IMDb)

  • Filmografi #


Film

2007 Lust, Caution

2010

  • Crossing Hennessy
  • Late Autumn

2011

  • The Founding of a Party
  • Dragon
  • Speed Angels
  • 3 Idiots

2013 Finding Mr. Right

2014 The Golden Era

2015

  • Blackhat
  • Monster Hunt
  • Only You
  • A Tale of Three Cities
  • Office

2016 Finding Mr. Right 2

2018 Long Day's Journey into Night

2019

  • Push and Shove
  • The Whistleblower

Televisi

1998 Chinese Female Football

2004

  • Policewoman Swallow
  • Sons and Daughters of the Red Cross

2005

  • Brother, Brother
  • Leaving Seafront Street
  • Qingqian Nalati

2006 Born in the 60s

2007 Silent Tears

2019 Empress of the Ming (3)

Baca: FILM - Late Autumn (2010)

Tang Wei dalam film Late Autumn (2010)
Tang Wei dalam film Late Autumn (2010) (IMDb)

  • Penghargaan #


2011

  • 47th Baeksang Arts Awards, Best Actress
  • 12th Busan Film Critics Awards, Best Actress
  • 31st Korean Association of Film Critics Awards, Best Actress

2012

  • 3rd KOFRA Film Awards, Best Actress

2013

  • 10th Guangzhou Student Film Festival, Most Popular Actress
  • 22nd Shanghai Film Critics Awards, Best Actress

2014

  • 21st Beijing College Student Film Festival, Best Actress
  • 5th China Film Director's Guild Award, Best Actress
  • 2nd China International Film Festival London, Best Actress
  • 6th International Chinese Film Festival, Best Actress

2015

  • 9th Hong Kong Film Directors' Guild Awards, Best Actress (3)

(TRIBUNNEWSWIKI.COM/Nur)



Nama Tang Wei
Tempat, Tanggal Lahir Wenzou, Zhejiang, China, 7 Oktober 1979
Kebangsaan China
Profesi Aktris
Film Terkenal Late Autumn
Blackhat


Sumber :


1. www.imdb.com
2. peoplepill.com
3. en.wikipedia.org


BERITATERKAIT
Ikuti kami di
KOMENTAR

ARTIKEL TERKINI

Artikel POPULER

  • Film - Malam 3 Yasinan

    Malam 3 Yasinan adalah sebuah film horor Indonesia
  • Film - Pokun Roxy (2013)

    Pokun Roxy adalah sebuah film horor komedi Indonesia
© 2026 tribunnnewswiki.com,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved