TRIBUNNEWSWIKI.COM - Melihat para emak-emak ngerumpi tentu bukanlah hal yang asing.
Para ibu-ibu atau yang akrab disebut emak-emak ini bisa ngerumpi dimana saja dan kapan saja.
Mulai dari saat berbelanja sayur, arisan, atau saat ada acara pertemuan lainnya.
Pembahasan yang diperbincangkan juga tak melulu berat, terkadang seputar orang-orang di sekitarnya.
Baca: 4 Zodiak yang Diam-diam Memiliki Kecerdasan Diatas Rata-rata, Virgo Zodiak Paling Cerdas
Jika sudah terbiasa melihat emak-emak ngerumpi, apa jadinya jika para cowok yang ngerumpi?
Hal ini menjadi hal langka hlo.
Dilansir dari Faktazodiakmu.id rupanya ada beberapa zodiak cowok yang dikenal suka ngerumpi.
Penasaran? Berikut zodiak cowok yang suka ngerumpi.
1. Leo
Salah satu karakter utama pemilik zodiak Leo adalah bersikap terbuka.
Saat zodiak berlambangkan singa tersebut bertemu dengan orang lain, mereka tak hanya berbincang.
Namun juga akan terjebak dalam obrolan yang menjurus ke arah ‘membahas orang lain’ alias ngerumpi.
2. Gemini
Pemilik zodiak Gemini dikenal banyak bicara namun mudah berubah pikiran.
Gemini akan bernafsu besar jika menyangkut pembahasan mengenai orang lain.
Namun saat disindir, mereka akan menyindir balik dengan kata-kata yang lebih pedas dari sindiran orang lain kepadanya.
3. Aries
Pemilik zodiak Aries dikenal sebagai sosok yang tak mau mengalah.
Terlebih saat memberikan pendapat, mereka juga suka berdebat.
Pemilik zodiak Aries berpotensi besar menjadi ahli rumpi.
Tingkahnya yang bebas bergerak kesana-kemari menjadikan pribadi ini sangat mudah untuk membuka peluang ‘membicarakan orang lain’.
3. Aquarius
Aquarius menjadi salah satu zodiak yang suka mengobrol.
Namun tak hanya obrolan biasa, Aquarius pada akhirnya bisa dengan mudah membahas orang lain.
Bahkan zodiak satu ini akan membahasnya dari sudut pandang pribadinya.
4. Sagitarius
Pemilik zodiak Sagitarius merupakan zodiak yang tidak suka pura-pura.
Zodiak ini lebih senang menyampaikan langsung apa yang menjadi keresahannya.
Hal inilah yang menjadi ciri khas seorang Sagitarius. (TribunnewsWiki.com/Melia Istighfaroh)
Baca: Sederet Publik Figur yang Menikah dengan Orangtua Angkatnya Sendiri, Sampai Selingkuh 4 Kali?
Baca: Mengintip Potret Rumah Ari Askhara di Kampung Halamannya, Kental dengan Corak Khas Bali
Baca: Disebut Nikahi Vanessa Angel, Ichsan Munthe Beri Bantahan hingga Ungkap Fakta Tentang Sosok F